Kesadaran sekitar: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
ZoelKFL (bicara | kontrib)
k Menghapus Kategori:Komunikasi tertulis menggunakan HotCat
k menyederhanakan penulisan kalimat
 
Baris 1:
'''Kesadaran sekitar''' atau(bahasa Inggris: ''ambient awareness'' (Ama) adalah kesadaran yang dikembangkan pengguna [[media sosial]] terhadap jaringan daring mereka sebagai akibat dari paparan terus-menerus terhadap informasi sosial, seperti pembaruan [[mikroblog]].{{sfn|Levordashka|Juli 2016}} Kesadaran sekitar diciptakan melalui penerimaan, dan/atau pertukaran potongan informasi secara teratur dan terus-menerus melalui media sosial. Mengetahui tempat-tempat yang pernah dikunjungi seseorang sepanjang hari, dikombinasikan dengan beberapa komentar santai di sana-sini, mungkin akan memberi gambaran lebih banyak, dibandingkan informasi panjang surat elektronik 2 halaman.{{sfn|Kaplan|2012}}
 
Kesadaran sekitar juga mengacu pada kemampuan media sosial untuk memperoleh pengetahuan tentang siapa yang tahu apa di jaringan mereka, hanya melalui konten pengguna lainnya.{{sfn|Sanchez-Martin|2024}}