Zhores Ivanovich Alferov: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k robot Adding: bg, de, es, fr, gl, lv, nl, pl, pt, ru, sl, sv, ta Modifying: en |
Image suggestions feature: 1 image added. Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan Tugas pengguna baru Suggested: add images to sections |
||
(77 revisi perantara oleh 38 pengguna tidak ditampilkan) | |||
Baris 1:
{{Eastern Slavic name|Ivanovich|Alferov}}
{{Infobox scientist
|name = Zhores Alferov
|image = Zhores Alfyorov 2012.jpg
|caption = Alferov pada tahun 2012
|birth_date = {{Birth date|df=yes|1930|3|15}}
|birth_place = [[Vitebsk]], [[RSS Byelorusia]], [[Uni Soviet]]
|death_date = {{Death date and age|df=yes|2019|3|1|1930|3|15}}
|death_place =[[St. Petersburg]], [[Rusia]]
|residence =
|nationality = Soviet (hingga 1991) / Rusia (sejak 1991)
|field = [[Fisika terapan]]
|work_institution = [[Institut Ioffe|Ioffe Physico-Technical Institute]]
|alma_mater = [[Universitas Elektroteknik Saint Petersburg|Universitas Elektroteknik Negeri Saint Petersburg]] "LETI" (nama lama Institut Elektroteknik V. I. Ulyanov "LETI")
|doctoral_advisor =
|doctoral_students =
|known_for = Heterotransistor
|prizes = [[Global Energy Prize]] (2005) <br> [[Penghargaan Kyoto]] dalam Teknologi Lanjutan (2001)<br>{{nobr|[[Nobel Fisika]] (2000)}}<br>[[Penghargaan Demidov]] (1999)<br> Penghargaan Ioffe (Akademi Ilmu Pengetahuan Rusia, 1996)<br>[[Penghargaan Negara Uni Soviet]] (1984)<br>[[Penghargaan Lenin]] (1972)<br>[[Medali Stuart Ballantine]] (1971)<br>[[Ordo Lenin]] (1986)
|spouse = Tamara Darskaya (m. 1967)
}}
'''Zhores Ivanovich Alferov''' ({{lang-ru|Жоре́с Ива́нович Алфёров}}, {{IPA-ru|ʐɐˈrɛs ɪˈvanəvʲɪtɕ ɐɫˈfʲɵrəf|}}; {{lang-be|Жарэс Іва́навіч Алфёраў}}; {{lahirmati|[[Vitebsk]]|15|3|1930|[[St. Petersburg]]|1|3|2019}})<ref>{{cite web |title=Врачи назвали причину смерти Жореса Алферова |url=https://tass.ru/obschestvo/6177953 |website=[[TASS]]|accessdate=2 Maret 2019 |language=ru |date=2 Maret 2019}}</ref> adalah seorang [[fisikawan]], akademisi [[Uni Soviet|Soviet]] dan [[Rusia]] yang berkontribusi signifikan terhadap penciptaan fisika heterostruktur dan elektronik modern. Ia adalah penemu heterotransistor dan pemenang [[Nobel Fisika]] tahun 2000. Ia juga menjadi politikus di kemudian hari, bertugas di [[majelis rendah]] [[Majelis Federal Rusia|parlemen Rusia]], yakni [[Duma Negara]], sebagai anggota dari [[Partai Komunis Federasi Rusia|partai komunis]] sejak 1995.
== Kehidupan awal dan pendidikan ==
Sejak [[1962]], ia telah bekerja dalam area heterostruktur semikonduktor. Sumbangannya pada fisika dan [[teknologi]] heterostruktur-khususnya pengamatan sifat injeksi, pengembangan [[laser]], [[tenaga matahari]], LED, dan ''epitaxy processes'' telah membentuk fisika dan elektronika heterostruktur modern.▼
Alferov lahir di [[Vitebsk]], [[Republik Sosialis Soviet Byelorusia]], [[Uni Soviet]], dari ayah [[Bangsa Belarusia|orang Belarusia]], Ivan Karpovich Alferov, seorang manajer pabrik, dan seorang ibu [[Yahudi]], Anna Vladimirovna Rosenblum.<ref name=lenta>{{cite news|script-title=ru:Алферов, Жорес|url=http://lenta.ru/lib/14177331/full.htm|work=Lenta|language=Russian|date=24 Desember 2007|accessdate=26 Juni 2008}}</ref><ref>[https://www.nobelprize.org/nobel_prizes/physics/laureates/2000/alferov.html Zhores Alferov – Facts]</ref> Namanya terinspirasi menurut nama tokoh sosialis Prancis, [[Jean Jaurès]] sementara kakak laki-lakinya dinamai Marx terinspirasi dai [[Karl Marx]].<ref name=lenta/> Pada tahun 1947, ia menyelesaikan sekolah menengah 42 di [[Minsk]] dan memulai belajarnya di Akademi Politeknik Belarusia. Pada tahun 1952, ia lulus dari [[Universitas Elektroteknik Saint Petersburg|Institut Elektroteknik V.I. Ulyanov (Lenin)]] di [[Leningrad]]. Mulai tahun 1953, ia bekerja di [[Institut Ioffe|Ioffe Physico-Technical Institute]] yang berada di bawah naungan [[Akademi Ilmu Pengetahuan Uni Soviet]]. Dari Institut ia, ia memperoleh beberapa gelar ilmiah: Calon Ilmu Pengetahuan dalam Teknologi pada tahun 1961 dan Doktor Ilmu Fisika dan Matematika pada tahun 1970. Ia adalah direktur Institut tersebut dari tahun 1987 hingga 2003. Ia terpilih sebagai anggota koresponden [[Akademi Ilmu Pengetahuan Uni Soviet]] pada tahun 1972, dan menjadi anggota penuh pada tahun 1979. Dari tahun 1989, ia adalah Wakil Presiden Akademi Ilmu Pengetahuan Uni Soviet dan Presiden dari Pusat Saintifik [[Saint Petersburg]]. Mulai tahun 1995, ia adalah anggota [[Duma Negara]] dari [[Partai Komunis Federasi Rusia]]. Pada tahun 2000, ia menerima [[Nobel Fisika]] bersama dengan [[Herbert Kroemer]], karena telah "mengembangkan struktur semikonduktor yang digunakan dalam kecepatan tinggi dan [[optoelektronika]]".<ref name=":0">{{Cite web|url=https://www.nobelprize.org/prizes/physics/2000/alferov/biographical/|title=The Nobel Prize in Physics 2000|website=NobelPrize.org|language=en-US|access-date=2019-03-02}}</ref>
Alferov menemukan heterotransistor. Heterotransistor mengatasi frekuensi yang jauh lebih tinggi daripada pendahulunya, dan tampaknya merevolusi komunikasi ponsel dan satelit. Alferov dan Kroemer secara independen menerapkan teknologi ini untuk menembakkan sinar [[laser]]. Heterotransistor, pada gilirannya, merevolusi desain semikonduktor di sejumlah bidang, termasuk [[LED]], [[pembaca kode batang]], dan [[CD]].<ref name=":0" />
Hermann Grimmeiss dari Akademi Ilmu Pengetahuan Kerajaan Swedia, yang memberikan hadiah Nobel, mengatakan: "Tanpa Alferov, tidak mungkin untuk mentransfer semua informasi dari [[satelit]] ke Bumi atau memiliki begitu banyak [[saluran telepon]] antar kota."<ref>{{cite news|author=Staff writers|title=Russian and Americans share hi-tech Nobel|url=http://news.bbc.co.uk/2/hi/science/nature/965528.stm|publisher=BBC News|date=10 Oktober 2000|accessdate=26 Juni 2008}}</ref>
==Penghargaan==▼
== Area penelitian ==
*[[Penghargaan Lenin]] (1972) ▼
[[Berkas:RIAN archive 793190 Opening of Nanotechnology International Forum, Moscow.jpg|jmpl|Opening of Nanotechnology International Forum, Moscow. Nobel Prize winner in physics (2000) Zhores Alferov attending the opening of the 3rd Nanotechnology International Forum "Rusnanotech 2010." Expocenter central exhibition complex.]]
*[[Penghargaan Negeri Uni Soviet]] ([[1984]]) ▼
▲
*[[Penghargaan Ioffe]] (Akademi Ilmiah Rusia, [[1996]]) ▼
*[[Penghargaan Kyoto]] dalam Teknologi Lanjutan ([[2001]]) ▼
Ia memiliki konsepsi heterostruktur yang hampir bersifat mesianis, menulis: "Banyak ilmuwan telah berkontribusi pada kemajuan luar biasa ini, yang tidak hanya menentukan secara besar-besaran prospek masa depan fisika keadaan padat, tetapi dalam arti tertentu mempengaruhi masa depan masyarakat manusia juga."<ref>[http://lib.semi.ac.cn:8080/tsh/dzzy/wsqk/selected%20papers/semiconductors/32-1.pdf Lib.semi.ac.cn] {{webarchive |url=https://web.archive.org/web/20110707013108/http://lib.semi.ac.cn:8080/tsh/dzzy/wsqk/selected%20papers/semiconductors/32-1.pdf |date=7 July 2011 }} (PDF)</ref>
==Pranala luar==▼
== Aktivitas politik ==
Alferov terpilih menjadi anggota Parlemen Rusia, [[Duma Negara]], pada tahun 1995 sebagai wakil untuk partai politik [[Rumah Kami – Rusia|Rumah Kami adalah Rusia]], yang secara umum dianggap mendukung kebijakan Presiden [[Boris Yeltsin]]. Pada [[pemilihan umum legislatif Rusia 1999|pemilu 1999]], ia terpilih lagi, kali ini terpilih sebagai kandidat dari [[Partai Komunis Federasi Rusia]]. Ia [[pemilihan umum legislatif Rusia 2003|terpilih kembali]] pada pemilu 2003 dan [[pemilihan umum legislatif Rusia 2007|sekali lagi]] pada pemilu 2007, ketika ia ditempatkan di posisi kedua di dalam daftar pemilihan federal partai di belakang [[Gennady Zyuganov]] dan di depan [[Nikolai Kharitonov]], meskipun sebenarnya, ia bukanlah anggota partai.<ref>[https://web.archive.org/web/20160623151018/http://www.commersant.com/p802109/elections_/ Communists, Patriots Name Their Leaders], Kommersant, 7 September 2007.</ref>
Alferov adalah salah satu [[Surat Akademisi|penandatangan surat terbuka kepada Presiden Vladimir V. Putin dari anggota Akademi Ilmu Pengetahuan Rusia yang menentang turut campurnya pihak gereja dalam kehidupan sosial masyarakat di Rusia]].<ref>{{Cite web|url=https://www.gazeta.ru/science/2019/03/02_a_12218221.shtml|title=«Великий по всем меркам»: умер Жорес Алферов|website=Газета.Ru|access-date=2019-03-02}}</ref> Alferov adalah seorang [[ateis]] dan menyatakan keberatan terhadap pendidikan agama, meskipun ia tidak menentang agama.<ref>"Prominent Russians: Zhores Alferov". RT.com. Diakses 21 April 2012. Dalam kehidupan publik, ilmuwan adalah pendukung kuat komunisme, seorang ateis yang sangat menentang kemajuan pendidikan agama di Rusia, dan pendukung ilmu pengetahuan sebagai sarana untuk melihat masa depan yang lebih baik.</ref>
▲== Penghargaan ==
* [[Nobel Fisika]] (2000)
== Referensi ==
{{reflist|2}}
▲== Pranala luar ==
{{Commonscat|Zhores Alfyorov}}
* [http://nobelprize.org/physics/laureates/2000/alferov-autobio.html Otobiografi di Nobelprize.org]
{{Nobel Fisika}}
{{Penerima Penghargaan Nobel 2000}}
[[kategori:Pemenang Hadiah Nobel dalam bidang fisika|Alferov]]▼
{{Authority control}}
{{DEFAULTSORT:Alferov, Zhores Ivanovich}}
[[Kategori:Meninggal usia 88]]
[[Kategori:Fisikawan Rusia]]
▲[[en:Zhores Ivanovich Alferov]]
[[Kategori:Politikus Rusia]]
[[Kategori:Tokoh Rusia pemenang Hadiah Nobel]]
[[Kategori:Ilmuwan Yahudi]]
[[Kategori:Yahudi-Belarus]]
[[Kategori:Yahudi-Rusia]]
[[Kategori:Tokoh dari Vitebsk]]
|