RMS Queen Mary: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
Perbaikan penulisan dan menambahkan pranala dalam |
||
(17 revisi perantara oleh 13 pengguna tidak ditampilkan) | |||
Baris 1:
{{rapikan}}
{{kembangkan}}
{|{{Infobox ship begin}}
|+RMS ''Queen Mary''
{{Infobox ship image
|Ship image=[[Berkas:RMS Queen Mary Long Beach January 2011 view.jpg|300px|RMS Queen Mary]]
|Ship caption=RMS ''Queen Mary'' at Long Beach, California
}}
{{Infobox ship career
|Hide header=
|Ship flag=
|Ship name=
|Ship namesake=[[Mary of Teck|Queen Mary]]
|Ship owner=
|Ship operator=1936-1949: [[Cunard-White Star Line|Cunard White Star Line]] <br /> 1949-1967: [[Cunard Line]]
|Ship route=
|Ship ordered=3 April 1929
|Ship builder=[[John Brown and Company]]<br />[[Clydebank]], Scotland
|Ship yard number=534
|Ship way number=
|Ship laid down=1 December 1930
|Ship launched=26 September 1934
|Ship sponsor=Queen Mary
|Ship completed=
|Ship christened=26 September 1934
|Ship maiden voyage= 27 May 1936
|Ship acquired=
|Ship identification=Radio Callsign GBTT
|Ship out of service=9 December 1967 (retired)
|Ship registry=[[Liverpool]]
|Ship fate=
|Ship status=Hotel / restaurant / [[museum ship]],<br />[[Long Beach, California]]
|Ship notes=
}}
{{Infobox ship characteristics
|Hide header=
|Header caption=
|Ship type=[[Ocean liner]]
|Ship tonnage={{GRT|81,237}}
|Ship displacement=81,961 tonnes
|Ship length={{convert|1019.4|ft|1|m|abbr=on}} [[Length overall|LOA]]<br />{{convert|965|ft|1|m|abbr=on}} [[Length between perpendiculars|LBP]]
|Ship beam={{convert|118|ft|1|m|abbr=on}}
|Ship height={{convert|181|ft|1|m|abbr=on}}
|Ship draught=
|Ship draft={{convert|39|ft|1|m|abbr=on}}
|Ship depth=
|Ship decks=
|Ship ice class=
|Ship sail plan=
|Ship power=24 × [[Water-tube boiler#Yarrow|Yarrow]] boilers
|Ship propulsion=4 × [[C. A. Parsons and Company|Parsons]] single-reduction geared steam turbines<br />4 shafts, {{convert|160,000|shp|abbr=on}}
|Ship top speed 31.69 knots
|Ship capacity=2,139 passengers: 776 first (cabin) class, 784 tourist class, 579 third class
|Ship crew=1101
|Ship notes=
}}
{{Infobox NRHP
|embed=yes
|name=RMS ''Queen Mary''
|lat_degrees=33
|lat_minutes=45
|lat_seconds=11
|lat_direction=N
|long_degrees=118
|long_minutes=11
|long_seconds=23
|long_direction=W
|locmapin=California
|map_width=300
|added=15 April 1993
|refnum=92001714<ref name="focus">{{cite web
|url=http://nrhp.focus.nps.gov
|title=NPS Focus
|work=National Register of Historic Places
|publisher=[[National Park Service]]
|accessdate=2011-09-07
|archive-date=2008-07-25
|archive-url=https://web.archive.org/web/20080725123211/http://nrhp.focus.nps.gov/
|dead-url=yes
}}</ref>
}}
|}
'''''Queen Mary''''' adalah salah satu [[kapal]] yang paling terkenal sepanjang [[sejarah]] dan selama 15 tahun sebagai kapal laut Trans-[[Samudra Atlantik|Atlantik]] tercepat dan merupakan kapal satu induknya [[Kapal tempur kelas Queen Elizabeth|Queen Elizabeth]] (lihat no. 66 ),kapal ini bisa di sebut "[[istana]] terapung" dan terhebat pada masa itu. Kapal-kapal luar biasa tersebut juga menandai berakhirnya suatu masa: merupakan dua di antara kapal-kapal besar lain yang mempengaruhi samudra atlantik sebelum perjalanan [[udara]] menjadi pilihan yang disukai untuk melintasinya.
Queen Mary dibuat oleh ''[[John Brown and Company]]'' di [[Clydebank, Skotlandia]]. Kapal ini diluncurkan pada tanggal 26 september
== Sejarah Perjalanan ==
Pelayaran perdananya, dari [[Southampton]], [[Inggris]] menuju [[New York]] di mulai pada tanggal 1 Juni 1926 dan tiba di New York dalam waktu 4 hari, 27 menit. Masih pada tahun yang sama, Queen Mary meningkatkan daya jelajah menjadi 3 hari, 23 jam dan 57 menit. Selama dua tahun berikutnya, Queen Mary dan [[Normandie]] (lihat no. 60) secara bergantian memenangkan [[piala]] [[Blue Riband]] sampai tahun 1938, Queen Mary melakukan pelayaran tercepat pada masa itu melintasi [[Samudra Atlantik]] dengan waktu 3 hari, 20 jam dan 42 menit. Queen Mary memegang Blue Riband sampai setelah [[Perang Dunia II]], saat menyerahkan pada kapal tercepat terakhir [[United States]].
Seperti Normandie, Queen Mary juga berada di New York saat perang Dunia II meletus. Pada tahun 1940 kapal tersebut berlayar ke [[Sydney]], Australia dan di ubah menjadi kapal angkut [[prajurit]]. Queen Mary pernah tercatat mengangkut penumpang terbanyak yaitu 16.683 orang, jumlah tentara terbesar yang pernah di angkut dalam satu kali pelayaran. Disamping prajurit, kapal itu juga mengangkut [[Perdana menteri|Perdana Menteri]] Inggris [[Winston Churchill]] serta [[kepala staf]] Inggris sebayak tiga kali.
Pada tahun 1946, Queen Mary mengangkut ratusan ribu pengantin perang dan anak-anak mereka dari Inggris ke [[Amerika Serikat]] sebagai bagian dari ''Operation Baby Carriage''. Pada 1 Juli [[1947]], Queen Mary yang telah diperbaiki menjadi kapal penumpang yang mewah dengan dilengkapi [[radar]]. [[Pelayaran]] terakhir kapal ini dimulai pada 31 Oktober 1967. Setelah itu, kapal ini tidak lagi melayani penumpang dan dijual ke sebuah perusahaan Amerika. Setelah bersandar secara secara permanen di [[Long Beach, California]], kapal ini diubah menjadi [[hotel]] dan [[museum]] yang terbuka untuk umum.
== Referensi ==
{{reflist}}
[[Kategori:Kapal]]
|