Edwin R. Thiele: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
JohnThorne (bicara | kontrib) ←Membuat halaman berisi 'right|300px '''Edwin R. Thiele''' (1895–1986) adalah seorang penginjil di Cina, editor, arkeolog, penulis dan profesor [[Perjanji...' |
k →Referensi: Persondata now moved to wikidata, removed: {{Persondata <!-- Metadata: see Wikipedia:Persondata. --> | NAME = Thiele, Edwin R. | ALTERNATIVE NAMES = | SHORT DESCRIPTION = | DATE OF BIRTH = 1895 | PLACE OF BIRTH |
||
(19 revisi perantara oleh 14 pengguna tidak ditampilkan) | |||
Baris 1:
{{Infobox person
'''Edwin R. Thiele''' (1895–1986) adalah seorang penginjil di [[Cina]], editor, [[arkeolog]], penulis dan profesor [[Perjanjian Lama]], khususnya dikenal karena penelitiannya dalam bidang kronologi [[Kerajaan Israel]] kuno.▼
| image =
| image_size =150px
| alt =Edwin R. Thiele
| caption =Thiele bekerja di mejanya
| birth_name =
| birth_date ={{birth date|1895|09|10}}
| birth_place =[[Chicago]], [[Illinois]]
| death_date ={{death date and age|1986|04|15|1895|09|10}}
| death_place =[[St. Helena, California]]
| death_cause =
| resting_place =[[Berrien Springs, Michigan]]
| resting_place_coordinates = <!-- {{Coord|LAT|LONG|type:landmark|display=inline}} -->
| residence =
| nationality =[[Amerika Serikat]]
| other_names =
| citizenship =
| education =
| alma_mater =Emmanuel Missionary College<br>[[Universitas Chicago]]
| occupation =[[Arkeolog]], [[Sarjana]], [[Misionaris]]
| years_active =
| employer =
| organization =
| agent =
| known_for =
| notable_works = ''[[The Mysterious Numbers of the Hebrew Kings]]''
| style =
| influences =
| influenced =
| home_town =
| salary =
| net_worth = <!-- Net worth should be supported with a citation from a reliable source -->
| height = <!-- {{height|m=}} -->
| weight = <!-- {{convert|weight in kg|kg|lb}} -->
| television =
| title =
| term =
| predecessor =
| successor =
| party =
| movement =
| opponents =
| boards =
| spouse =
| partner =
| children =
| parents =
| relatives =
| callsign =
| awards =
| signature =
| signature_alt =
| signature_size =
| module =
| module2 =
| website = <!-- {{URL|www.example.com}} -->
| footnotes =
| box_width =
}}▼
▲'''Edwin R. Thiele''' ({{lahirmati|Chicago|10|9|1895
== Riwayat Hidup ==
Untuk penelitian ini,
== Kronologi Alkitab ==
Berdasarkan buku tulisannya ''The Mysterious Numbers of the Hebrew Kings''.
Kronologi raja-raja [[Kerajaan Israel]] kuno dapat dihitung berdasarkan catatan di dalam [[Alkitab]] khususnya [[Kitab 1 Raja-raja|Kitab Raja-raja]] dan [[Kitab Tawarikh]] yaitu tahun naik tahta dari para raja baik di [[Kerajaan Israel (Samaria)]] maupun [[Kerajaan Yehuda]]. Namun perhitungan ini menjadi sulit karena ternyata Thiele menemukan 2
Selain itu, Thiele membuktikan bahwa [[Kerajaan Israel (Samaria)]] merayakan tahun baru di musim semi sedangkan [[Kerajaan Yehuda]] merayakan tahun baru di musim gugur. Ini masih ditambah bukti, bahwa pada masa pemerintahan ratu [[Atalya]], [[Kerajaan Yehuda]] menggunakan penanggalan seperti [[Kerajaan Israel (Samaria)]]. Hal ini sebenarnya sudah ditemukan oleh Valerius Coucke dari Belgia sebelumnya, seperti yang diakui oleh Dr. Thiele dalam bukunya ini<ref>''Mysterious Numbers'', 3rd ed., p. 59, n. 17, citing V. Coucke, "Chronique biblique," in ''Supplément au Dictionnaire de la Bible'', ed. Louis Pirot, vol. 1, 1928.</ref>
Dengan pengetahuan ini, maka perbedaan tahun antara raja [[Ahab]] dan [[Yehu (raja Israel)]] bukan 14 tahun, melainkan hanya 12 tahun, sehingga hal ini cocok dengan prasasti for
Dr. Thiele dapat mencocokkan informasi dari Kitab Raja-raja dan Tawarikh dengan kronologi raja-raja, kecuali penanggalan raja terakhir Kerajaan Israel, [[Hosea (raja Israel)|Hosea]], dan raja Yehuda, [[Hizkia]], sehingga ia dengan enggan mengusulkan bahwa ada kesalahan pencatatan penanggalan di [[Alkitab]]. Namun peneliti lain berpendapat ada pemerintahan bersama antara Hizkia dan ayahnya, Ahas, yaitu sebagai masa latihan bagi calon raja sebelum menggantikan ayahnya, dan ini menjelaskan penanggalan itu dengan baik. Pendapat ini antara lain diberikan oleh rekan sejawat Dr. Thiele, Siegfried Horn,<ref>Siegfried H. Horn, "The Chronology of King Hezekiah’s Reign," ''Andrews University Seminary Studies'' 2 (1964) pp. 48-49.</ref>
Meskipun masih terus mendapat kritikan, karyanya ini tetap menjadi pedoman untuk penelitian sejarah di zaman raja-raja Israel kuno.
Baris 21 ⟶ 79:
{{Reflist|2}}
▲| NAME = Thiele, Edwin R.
▲}}
{{DEFAULTSORT:Thiele, Edwin R.}}
[[Kategori:Ahli Alkitab]]
[[Kategori:Tokoh Amerika Serikat]]
|