Kitab Makabe: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Jagawana (bicara | kontrib)
k kat
k Referensi: clean up
 
(24 revisi perantara oleh 20 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{other uses|Makabe (disambiguasi)}}
'''Kitab Makabe''' adalah kitab-kitab [[Deuterokanonika]] yang mengisahkan perjuangan keluarga [[Makabe]], sebuah keluarga [[Yahudi]] yang memberontak melawan [[Dinasti Seleukus]] dan mendirikan [[Kerajaan Hasmoni]] di [[Israel]] pada [[abad ke-2 SM]] dan [[abad pertama SM]].
 
'''Kitab Makabe''' adalah kitab-kitab yang berhubungan dengan [[kaum Makabe]], para pemimpin pemberontakan Yahudi melawan [[Kekaisaran Seleukia]], ataupun hal-hal terkait.
Sebagai kitab Deuterokanonika, Kitab Makabe termasuk dalam [[kanon]] [[Katolik Roma]] dan [[Ortodoks Timur]], namun tidak dalam kanon [[Protestan]].
 
== Deuterokanonika ==
Kitab-kitab Makabe terdiri dari beberapa jilid, yaitu:
Istilah ini pada umumnya mengacu pada dua kitab [[deuterokanonika]] yang terdapat dalam berbagai [[kanon Alkitab]]:
* [[Kitab 1 Makabe]]
* [[Kitab Makabe yang Pertama]] — kitab yang aslinya ditulis dalam bahasa Ibrani dan yang terlestarikan berupa terjemahan dalam bahasa Yunani, menceritakan sejarah kaum Makabe dari tahun 175 hingga 134 [[Anno Domini|SM]].
* [[Kitab 2 Makabe]]
* [[Kitab Makabe yang Kedua]] — ringkasan dalam bahasa Yunani mengenai suatu sejarah awal dalam bahasa Ibrani, berkenaan dengan sejarah kaum Makabe sampai tahun 161 SM, berfokus pada [[Yudas Makabe]], berbicara tentang berdoa bagi mereka yang telah meninggal dunia dan persembahan.
* [[Kitab 3 Makabe]]
* [[Kitab 4 Makabe]]
* [[Kitab 5 Makabe]]
* [[Kitab 6 Makabe]]
* [[Kitab 7 Makabe]]
* [[Kitab 8 Makabe]]
 
== Lihat pulaNondeuterokanonika ==
Istilah ini juga sering kali mengacu pada dua karya lanjutan berikut:
* [[Yudas Makabe]]
* [[Kitab 3 Makabe]] — suatu kitab dalam bahasa Yunani berkenaan dengan penganiayaan terhadap bangsa Yahudi di Mesir pada abad ke-3 SM.<ref name="isbe">[http://www.biblestudytools.com/encyclopedias/isbe/maccabees-books-of-3-5.html 'Maccabees, Books of, 3-5.'] ''International Standard Bible Encyclopedia'' (via BibleStudyTools.com). Last accessed: 7 May 2013.</ref>
* [[Kitab 1 Makabe]]
* [[Kitab 4 Makabe]] — suatu diskursus filosofis yang mengagungkan keunggulan akal di atas gairah, menggunakan [[Kaum Makabe#Para martir Makabe|para martir Makabe]] sebagai contoh.<ref name="isbe"/>
* [[Kitab 2 Makabe]]
{{stub}}
Istilah ini juga dapat mengacu pada:
[[Kategori:Alkitab]]
* [[Kitab 5 Makabe]] — suatu sejarah dari tahun 186 hingga 6 SM dalam bahasa Arab. Judul yang sama juga digunakan untuk versi berbahasa Siria dari buku ke-6 ''[[Perang Yahudi]]'' karya [[Yosefus]].<ref name="isbe"/><ref name="sandrews">James R. Davila, [http://www.st-andrews.ac.uk/media/school-of-divinity/documents/motp/MOTP%20Edinburgh%2010_09.pdf 'The More Old Testament Pseudepigrapha Project.'] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20131012051105/http://www.st-andrews.ac.uk/media/school-of-divinity/documents/motp/MOTP%20Edinburgh%2010_09.pdf |date=2013-10-12 }} U of St. Andrews. Last accessed: 7 May 2013.</ref>
[[Kategori:Katolik]]
* [[Kitab 6 Makabe]] — suatu puisi dalam bahasa Siria yang kemungkinan kehilangan sebuah sumber yang sama seperti pada Kitab 4 Makabe.<ref name="sandrews"/>
[[Kategori:Kristen]]
* [[Kitab 7 Makabe]] — suatu karya dalam bahasa Siria yang berfokus pada pembicaraan antara Para Martir Makabe dan ibu mereka.<ref name="sandrews"/>
[[Kategori:Sejarah Yahudi]]
* [[Kitab 8 Makabe]] — suatu laporan singkat tentang pemberontakan yang terjadi berdasarkan sumber-sumber Seleukia, terlestarikan dalam Kronik karya [[John Malalas|Yohanes Malalas]].<ref name="sandrews"/><ref name="dindorf">John Malalas. [http://books.google.com/books?id=UeAGAAAAQAAJ&dq=editions:zGOR9EGtzZkC ''Chronographia'']. Edited by Ludwig A. Dindorf. Vol. 15 of ''Corpus Scriptorum Historiae Byzantinae''. Bonn: Weber, 1831, pp. 206–207</ref>
[[en:Books of the Maccabees]]
 
[[fi:Makkabilaiskirjat]]
Ketiga kitab [[Makabian]] dari [[Ethiopia]] serupa namanya, tetapi benar-benar berbeda isinya.
[[fr:Livres des Macchabées]]
 
== Referensi ==
{{NIE Poster|year=1905|Maccabees, Books of the|Books of the Maccabees}}
{{reflist}}
{{disambiguasi}}
 
[[Kategori:Deuterokanonika|Makabe]]
[[Kategori:Penggambaran kultural kaum Makabe]]