Cangkang (komputer): Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k ←Membatalkan revisi 5754291 oleh Imanuel NS Uen (Bicara) Perapian karangan-tulis |
Tidak ada ringkasan suntingan Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
||
(21 revisi perantara oleh 11 pengguna tidak ditampilkan) | |||
Baris 1:
[[Berkas:ReactOS-0-3-17 2.png|jmpl|372x372px|[[ReactOS]] Explorer dapat dilihat sebagai cangkang grafis]]
Dalam [[komputer]], '''cangkang''' ({{lang-en|shell}}) adalah program khusus yang menyediakan komunikasi langsung antara pengguna dan sistem operasi (terutama [[kernel]]).<ref>{{Cite web|title=What is the exact difference between a 'terminal', a 'shell', a 'tty' and a 'console'?|url=https://unix.stackexchange.com/questions/4126/what-is-the-exact-difference-between-a-terminal-a-shell-a-tty-and-a-con|website=Unix & Linux Stack Exchange|access-date=2020-08-29}}</ref><ref>{{Cite web|date=2017-06-02|title=Introduction to Linux Shell and Shell Scripting|url=https://www.geeksforgeeks.org/introduction-linux-shell-shell-scripting/|website=GeeksforGeeks|language=en-US|access-date=2020-08-29}}</ref> Cangkang aslinya adalah istilah teknis untuk [[Antarmuka baris perintah|baris perintah]] atau [[Antarmuka pengguna grafis|antarmuka grafis]] yang menyediakan interaksi dengan sistem operasi. Dinamai demikian karena cangkang adalah layar terluar [[sistem operasi]] yang melindungi intinya.<ref>{{Cite web|title=shell|url=http://www.catb.org/jargon/html/S/shell.html|website=www.catb.org|access-date=2020-08-29}}</ref>
Dalam lingkungan [[mirip Unix]], cangkang lebih merujuk pada program yang menerjemahkan perintah dan antarmukanya berbentuk [[baris perintah]].<ref>{{Cite web|title=About the shell in Unix|url=https://kb.iu.edu/d/agvf|website=kb.iu.edu|access-date=2020-08-29}}</ref>
== Jenis syel ==
[[Berkas:Linux command-line. Bash. GNOME Terminal. screenshot.png|jmpl|323x323px|Sesi [[Bash (perangkat lunak)|bash]] dalam GNOME Terminal]]
=== Cangkang baris perintah ===
Cangkang baris perintah, terkadang disebut konsol atau terminal, adalah program yang memungkinkan penggunanya berinteraksi dengan sistem operasi dengan [[antarmuka baris perintah]]. Cangkang jenis ini lebih sederhana dan memiliki banyak kekuatan dibanding syel grafis.<ref>{{Cite web|title=How do I use the command-line shell?|url=https://courses.cs.washington.edu/courses/cse140/13wi/shell-usage.html|website=courses.cs.washington.edu|access-date=2020-08-29}}</ref>
Terdapat banyak cangkang baris perintah yang tersedia untuk [[Linux]]. [[Bash (perangkat lunak)|Bash]] adalah cangkang yang paling banyak digunakan di berbagai sistem Linux, dan [[macOS]]. Sementara terdapat juga [[C shell]] yang menggunakan sintaks [[C (bahasa pemrograman)|C]] dan [[Korn shell]] yang menjadi dasar bagi spesifikasi [[POSIX]] untuk cangkang.{{butuh rujukan}}
Di [[Windows]], [[Command Prompt (Windows)|Command Prompt]] adalah pemroses baris perintah default yang berawal dari [[COMMAND.COM]]. Mulai tahun 2006, [[Microsoft]] memperkenalkan [[PowerShell]], yang dapat mengakses administrasi sistem (hal yang tidak bisa dicapai Command Prompt) dan dukungan skrip cangkang<ref>{{Cite web|date=2006-04-25|title=Windows PowerShell (Monad) Has Arrived|url=https://devblogs.microsoft.com/powershell/windows-powershell-monad-has-arrived/|website=PowerShell|language=en-US|access-date=2020-08-29}}</ref><ref>{{Cite web|last=Hoffman|first=Chris|title=How PowerShell Differs From the Windows Command Prompt|url=https://www.howtogeek.com/163127/how-powershell-differs-from-the-windows-command-prompt/|website=How-To Geek|language=en-US|access-date=2020-08-29}}</ref>
=== Cangkang grafis ===
[[Berkas:Ubuntu Unity Keyboard shortcuts - Uk.png|jmpl|324x324px|[[Unity (antarmuka pengguna)|Unity]] yang menampilkan pintasan [[kibor]]]]
Cangkang grafis menggunakan [[antarmuka pengguna grafis]] untuk mengakses layanan sistem operasi.<ref>{{Cite web|title=What's the difference between a graphical shell and a desktop environment|url=https://stackoverflow.com/questions/8675599/whats-the-difference-between-a-graphical-shell-and-a-desktop-environment|website=Stack Overflow|access-date=2020-08-29}}</ref> Di Linux, syel grafis biasanya dibangun dari beberapa lapisan perangkat lunak, mulai dari penanganan pintasan papan ketik, manajemen memori untuk menampilkan respons oleh [[Device driver|pengandar]], dan aplikasi yang menampilkan hasilnya.{{butuh rujukan}}
== Referensi ==
<references />
{{computer-stub}}
Baris 5 ⟶ 26:
[[Kategori:Istilah teknologi informasi dalam bahasa Inggris]]
[[Kategori:Teknologi sistem operasi]]
[[Kategori:Lingkungan desktop]]
|