Bisa: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
EmausBot (bicara | kontrib)
k Bot: Migrasi 14 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q3386847
Turmadan (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
 
(15 revisi perantara oleh 14 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{redirect|Venom|Venom Karakter Marvel|Venom (karakter Marvel Comics)}}
[[Berkas:Waspstinger1658-2.jpg|thumbjmpl|[[Sengat]] [[lebah]] dengan butiran bisa di ujungnya]]
 
'''Bisa''', '''venom''', atau '''zootoksin''' (secara harfiah "racun hewan") adalah semua jenis [[toksin]] yang yang digunakan oleh beberapa kelompok spesies [[hewan]], untuk keperluan pertahanan dan [[berburu]] [[mangsa]]. Bisa dibedakan dengan [[racun]] dengan definisipengertian bahwa bisa adalah toksin biologis yang disuntikkan oleh bagian tubuh tertentu, seperti gigi taring atau sengat, untuk menimbulkan efeknyaefek terhadap sasaran, sedangkan racun adalah toksin biologis yang terdapat dalam suatu bagian tubuh tertentu dari hewan, yang diserap melalui lapisan [[epitel]] (baik dari [[usus]] maupun melalui [[kulit]]). Hewan-hewan yang memiliki bisa antara lain adalah [[ular]], [[laba-laba]], [[kalajengking]], dan [[lebah]].
 
Racun bisa membunuh melalui aksi setidaknya empat kelas utama toksin, yaitu necrotoxins dan cytotoxins, yang membunuh sel; neurotoksin, yang memengaruhi sistem saraf; miotoksin, yang merusak otot; dan hemotoksin yang mengganggu pembekuan darah.
 
Bisa [[ular]] umumnya mengandung [[fosfolipase A2]], sejenis [[enzim]] yang memicu proses [[lisis]] pada [[senyawa organik|senyawa]] [[fosfolipid]], sehingga bersifat toksik terhadap [[membran sel]].
 
Burung dari genus [[Pitohui]] saat ini merupakan satu-satunya burung yang diketahui memiliki bisa atau racun di bulu dan kulitnya. Bisa ini hanya menimbulkan rasa geli hingga mati rasa pada [[kulit]].<ref>[http://www.aquariumofpacific.org/onlinelearningcenter/species/hooded_pituhoi Hooded Pituhoi]. Aquarium of the Pacific.</ref>
== Lihat pula ==
 
== Lihat pula ==
{{Wiktionary}}
* [[Bisa laba-laba]]
* [[Bisa ular]]
* [[Bisa dalam Bahasa Indonesia]]
 
== Referensi ==
{{biologi-stub}}
{{reflist}}
 
[[Kategori:Toksikologi]]
[[Kategori:Fisiologi hewan]]
[[Kategori:Toksin]]
 
 
{{biologi-stub}}