Kawah Kamojang: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Fitri Priyanti (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
←Mengalihkan ke Gunung Kamojang
 
(2 revisi perantara oleh 2 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
#ALIH [[Gunung Kamojang]]
Kawasan Kawah Kamojang adalah kawasan wisata pegunungan yang alami, terletak di perbatasan [[Bandung]] – [[Garut]], tepat nya di Kec. Ibun. Pegunungan Kamojang adalah pegunungan yang memiliki gas panas bumi yang aktif dan merupakan Lokasi [[Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi]] (PLTP) Pertama Di [[Indonesia]].
 
Perjalanan ke Kawah Kamojang bisa lewat Garut (Tol Cileunyi, Cicalengka, Garut – Samarang) atau (Tol. Cileunyi, Rancaekek, Majalaya, Paseh – Kamojang) or lewat (Tol Moh. Toha,/ Tol. Buah Batu, Baleendah, Ciparay, Majalaya, Paseh-Kamojang), dalam perjalanan kita akan disuguhkan dengan pemandangan alam pegunungan yang sejuk serta pesawahan2 yang elok. Selain itu kita juga akan di hadapkan dengan Track2 yang cukup menantang karena jalur menuju Kamojang banyak sekali tanjakan yg cukup “killer” Tanjakan yg paling killer namanya tanjakan “Monteng”.
 
Satu lagi bahasan yang hampir saja saya lupakan yaitu “Bumi Perkemahan Kamojang” Bagi anda2 yang suka Camping, Kawasan ini dijamin bisa memuaskan anda, karena fasilitas nya komplit banget diantaranya : Kawasan rumput hijau di kelilingi pepohonan yang rimbun asyik banget untuk pasang tenda disana, kamar mandi & toilet pria & wanita yg terpisah, Mushola lengkap dengan pancuran untuk wudhu, rumah pohon, gazebo (saung), bagi anda penggemar olahraga outbound di sana juga tersedia flying fox, & terkahir yang paling special adalah tempat pemandian air panas gratis…apalagi kalo turun hujan.
 
Untuk mengetahui secara detail tentang harga tiket masuk ke Kawah Kamojang serta harga sewa penginapan dan Hotel yang dekat dengan objek wisata tersebut bisa dilihat di situs Tour dan Travel terpercaya di kota Garut yang beralamat di www.hoteldigarut.net atau www.wisatadigarut.com
 
== Pranala luar ==
{{indo-geo-stub}}
[[Kategori:Wisata di Garut]]
* {{id}} [http://www.hoteldigarut.net/ Hotel di Garut]
* {{id}} [http://www.wisatadigarut.com/ Wisata di Garut]
* {{id}} [http://www.hoteldigarut.net/2013/06/kawah-kamojang.html/ Kawah Kamojang]