Produktivitas: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Aladdin Ali Baba (bicara | kontrib)
Serigala Sumatera (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
 
(17 revisi perantara oleh 15 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{Dead end|date=Januari 2023}}
'''Produktivitas''', '''daya produksi''', atau '''keproduktifan''' merupakan istilah dalam kegiatan produksi sebagai perbandingan antara luaran (''output'') dengan masukan (''input'').<ref>{{Cite Menurutweb|url=https://kbbi.kemdikbud.go.id/entri/produktivitas|title=pro.duk.ti.vi.tas|last=|first=|date=|website=KBBI Daring|publisher=Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia|access-date=30 Mei 2019}}</ref> Menurut Herjanto, produktivitas merupakan suatu ukuran yang menyatakan bagaimana baiknya sumber daya diatur dan dimanfaatkan untuk mencapai hasil yang optimal.<ref>Herjanto, E. 2007. Manajemen Operasi. Jakarta: Grasindo</ref>. Produktivitas dapat digunakan sebagai tolaktolok ukur keberhasilan suatu industri atau UKM dalam menghasilkan barang atau jasa. Sehingga semakinmakin tinggi perbandingannya, berarti semakinmakin tinggi produk yang dihasilkan. Ukuran-ukuran produktivitas bisa bervariasi, tergantung pada aspek-aspek output atau input yang digunakan sebagai agregat dasar, misalnya:
indeks produktivitas buruh, produktivitas biaya langsung, produktivitas biaya total, produktivitas energi, produktivitas bahan mentah, dan lain-lain.<ref>Budiwati, S.I. 1985. Aplikasi Model Perilaku pada Peningkatan Produktivitas Tenaga Kerja Industri. Fakultas Teknologi Pertanian. Institut Pertanian Bogor. http://repository.ipb.ac.id</ref>.
 
=== Siklus Produktivitas ===
Siklus produktivitas merupakan salah satu konsep produktivitas yang membahas upaya peningkatan produktivitas terus-menerus. Ada empat tahap sebagai satu siklus yang saling terhubung dan tidak terputus:<ref>Gaspersz, V. 2000. Manajemen Produktivitas Total. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama</ref>:
# Pengukuran
# Evaluasi
Baris 14 ⟶ 15:
# Perusahaan tidak mampu berkompetisi dan beradaptasi pada kemajuan teknologi dan informasi.
 
Upaya peningkatan produktivitas membutuhkan beberapa indikator sebagai evaluasi. Salah satu diantaranya adalah metode [http://en.wiki-indonesia.club/wiki/Overall_equipment_effectiveness OEE] (''Overall Equipment Effectiveness''). Sementara identifikasi permasalahan dapat dilakukan dengan pendekatan ''lean production''.
 
=== RujukanReferensi ===
{{Reflist}}
 
[[Kategori:IndustriPerusahaan]]
{{manajemen-stub}}
[[Kategori:Industri]]
[[Kategori:Manufaktur]]
 
 
{{manajemen-stub}}