Hiperparatiroidisme: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
←Membuat halaman berisi 'thumb|Adenoma Paratiroid '''Hiperparatiroidisme''' adalah suatu penyakit dimana kelenjar paratiroid mengeluarkan ...'
Tag: BP2014
 
Bot5958 (bicara | kontrib)
k Perbaikan untuk PW:CW (Fokus: Minor/komestika; 1, 48, 64) + genfixes
 
(6 revisi perantara oleh 4 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
[[FileBerkas:Parathyroid Adenoma 2 (4702993415).jpg|thumbjmpl|Adenoma Paratiroid]]
'''Hiperparatiroidisme''' adalah suatu penyakit dimana [[kelenjar paratiroid]] mengeluarkan [[hormon]] [[paratiroid]] dalam jumlah yang lebih banyak daripada keadaan normal.<ref name="web1">{{en}} {{cite web|title=Hyperparathyroidism|accessdate=June 27 2014|url=http://www.medicinenet.com/hyperparathyroidism/article.htm}}</ref>
Kelenjar paratiroid terletak di [[leher]], dekat atau menempel pada bagian belakang [[kelenjar tiroid]].<ref name="web2">{{en}} {{cite web|title=Hyperparathyroidism|accessdate=June 27 2014|url=http://www.nlm.nih.gov/medlineplus/ency/article/001215.htm|author=Shehzad Topiwala, MD|year=2012|publisher=MedilinePlus}}</ref> Kelenjar tersebut menghasilkan hormon paratiroid.<ref name="web2"/> Hormon ini berfungsi untuk mengontrol [[kalsium]], [[fosfor]], dan kadar [[vitamin D]] dalam [[darah]] dan [[tulang]].<ref name="web2"/>
Hiperparatiroidisme ini terbagi menjadi dua tipe yaitu hiperparatiroidisme primer dan hiperparatiroidisme sekunder.<ref name="web1"/> Hiperparatiroidisme primer, kelenjar paratiroid terlalu aktif sehingga menghasilkan hormon yang juga berlebih.<ref name="web1"/> Hiperparatiroidisme sekunder terjadi biasanya karena penyakit [[gagal ginjal]] yang menyebabkan kelenjar paratiroid terlalu aktif dan menghasilkan hormon paratiroid berlebih.<ref name="web1"/>
Penyakit ini paling sering terjadi pada orang di atas usia 60, tetapi juga dapat terjadi pada orang dewasa yang lebih muda.<ref name="web2"/> Wanita lebih beresikoberisiko mengidap penyakit ini dibandingkan laki-laki.<ref name="web2"/> Hiperparatiroidisme dipada masa kecil sangat jarang terjadi.<ref name="web2"/> [[Radiasi]] pada kepala dan leher meningkatkan risiko seseorang untuk mengalami hiperparatiroidisme.<ref name="web2"/> Kadang-kadang, penyakit ini disebabkan oleh [[kanker kelenjar paratiroid]].<ref name="web2"/>
 
== Rujukan ==
{{reflist}}
 
[[Kategori:Endokrin]]
 
{{kedokteran-stub
| subject = [[Hiperparatiroidisme]]
| qualifier = kelainan kelenjar mengakibatkan kelebihan produksi hormon
| category = Rintisan bertopik kedokteran
}}
 
[[Kategori:EndokrinSistem endokrin]]