Universitas PGRI Yogyakarta: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Penambahan Motto |
Afif Brika1 (bicara | kontrib) menambah logo dan memperbaiki infobox |
||
(71 revisi perantara oleh 27 pengguna tidak ditampilkan) | |||
Baris 1:
{{infobox university
|name=Universitas PGRI Yogyakarta
|established=[[5 Maret]] [[1962]]
|type=[[Perguruan Tinggi Swasta]]
|image_name=[[berkas:Logo UPY.png|200px]]
|rektor=Dr. Paiman, MP
|address=Jl. PGRI 1 Sonosewu No. 117, [[Ngestiharjo, Kasihan, Bantul|Ngestiharjo]], [[Kasihan, Bantul|Kasihan]], [[Kabupaten Bantul|Bantul]], [[D.I. Yogyakarta]], [[Indonesia]]
|website=http://www.upy.ac.id
|
'''Universitas PGRI Yogyakarta''' atau yang disingkat dengan '''UPY''' merupakan Institusi Pendidikan yang berdiri pada tanggal 11 Desember 1962, dibawah Yayasan YP UPY, yang merupakan yayasan yang menginduk [[PGRI]] secara nasional. Universitas terdiri atas unsur-unsur senat, pimpinan, dosen, tenaga administrasi, pustakawan, teknisi, unsur pelaksana akademik, unsur penunjang, dan unsur-unsur lain yang diperlukan.
Rektor mempunyai tiga pembantu rektor dan rektor sekaligus sebagai ketua senat. Unsur pelaksana akademik terdiri dari fakultas, program studi, lembaga-lembaga, pusat-pusat dan bentuk lain yang dianggap perlu.
'''UPY''' mempunyai '''Program [[Sarjana]] ''(S1)''''' yang terdiri dari empat Fakultas, dan '''Program [[Pasca sarjana]] P-IPS'' (S2)'''''.
Program Sarjana (S1), terdiri dari; Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Fakultas Sains dan Teknologi, dan Fakultas Pertanian.
== Lambang Universitas PGRI Yogyakarta ==
UPY memiliki lambang berbentuk “Bunga Teratai” adalah lambang pendidikan, dengan satu kuncup yang menjulang ke atas serta bersegi lima mengandung arti bahwa pendidikan di UPY adalah berdasarkan pancasila dan untuk mencipta sarjana dan magister yang bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa.
Suluh berdiri tegak bercorak empat dari tegak datar berwarna kuning dengan nyala segi lima sinar api warna merah melambangkan:
# Suluh dengan empat garis tegak dan datar kuning berarti fungsi guru (Prasekolah, Sekolah Dasar, Sekolah Lanjutan dan perguruan Tinggi) dengan hakekat tugas pengabdiannya sebagai pendidik yang besar dan luhur .
# Nyala api lima sinar warna merah:
#* Arti idielogis: pancasila.
#* Arti teknis: sasaran budi, cipta, rasa, karsa, dan karya generasi.
# Empat buku mengapit suluh dengan posisi dua datar dan dua tegak (simetris) dengan corak putih, melambanmgkan:
#* Sumber ilmu yang menyangkut nilai – nilai moral, pengetahuan, pendidikan prasekolah, Dasar, Menengah, dan Tinggi.
#* Warna Dasar tengah hijau melambangka kemakmuran generasi
== Tujuan Universitas PGRI Yogyakarta ==
Tujuan UPY adalah mendidik mahasiswa menjadi sarjana dan magister yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berilmu, berkepribadian, berakhlak mulia, cakap, mandiri, kreatif, dan inofatif, kompetitif dan professional, memiliki komitmen nasional yang tinggi serta berwawasan global.
Setiap fakultas dipimpin oleh dekan dibantu oleh tiga pembantu dekan, dekan juga sebagai ketua Senat Fakultas, serta Program Studi dipimpin oleh Ketua Program Studi.
Lembaga dan pusat yang dimiliki UPY adalah lembaga pengabdian masyarakat dan pusat penelitian. Unsur pelaksana administrasi terdiri dari biro-biro, bagian-bagian dan bentuk lain yang dianggap perlu. Biro yang dimiliki UPY adalah BAU, BAAK RENSI, dan Biro Keuangan, yang masing-masing mempunyai bagian-bagian. Unsur penunjang terdiri dari UPT, laboratorium, poliklinik dan bentuk lain yang dianggap perlu. UPT yang dimiliki UPY yaitu UPT perpustakaan, UPT komputer, UPT bahasa. Laboratorium dikelola masing-masing program studi. Bentuk laboratorium sesuai dengan program studi yang mengelola (Lab. Sejarah, Lab Pertanian, dll).
{| class="wikitable"
|'''Fakultas'''
|'''Program Studi'''
|'''Akreditasi'''
|-
| rowspan="10" |Keguruan dan Ilmu Pendidikan
|[http://sejarah.upy.ac.id/ Pendidikan Sejarah]
|B
|-
|[http://bk.upy.ac.id/ Bimbingan dan Konseling]
|Unggul
|-
|[http://matematika.upy.ac.id/ Pendidikan Matematika]
|Baik Sekali
|-
|[http://www.upy.ac.id/ppkn/ Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan]
|Unggul
|-
|[http://pgsd.upy.ac.id/ Pendidikan Guru Sekolah Dasar]
|A
|-
|[http://pbsi.upy.ac.id/ Pend. Bahasa dan Sastra Indonesia]
|Baik Sekali
|-
|[http://pbi.upy.ac.id/ Pendidikan Bahasa Inggris]
|B
|-
|Pendidikan Luar Biasa
|Baik
|-
|Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini
|Baik
|-
|Pendidikan Vokasional Teknologi Otomotif
|Baik
|-
| rowspan="3" |Bisnis
|[http://ekonomi.upy.ac.id/ Akuntansi]
|Baik Sekali
|-
|[http://ekonomi.upy.ac.id/ Manajemen]
|Baik Sekali
|-
|Bisnis Digital
|Terakreditasi
|-
| rowspan="8" |Sains dan Teknologi
|[http://fakti.upy.ac.id/ Informatika]
|B
|-
|Teknik Industri
|Baik
|-
|Vokasi Sarjana Terapan Teknologi Rekayasa Elektro-Medis
|Baik
|-
|Arsitektur
|Baik
|-
|Teknik Biomedis
|Baik
|-
|Ilmu Keolahragaan
|Terakreditasi
|-
|Gizi
|Baik
|-
|Farmasi
|Baik
|-
|rowspan="2" |Pertanian
|[http://www.upy.ac.id/agroteknologi Agroteknologi]
|B
|-
|Teknologi Hasil Pertanian
|Baik
|-
|rowspan="3" |Program Pasca Sarjana
|[http://pps.upy.ac.id/ Pendidikan IPS]
|A
|-
|Pendidikan Dasar
|Terakreditasi
|-
|PPG PGSD
|
|}
== Rektor ==
# [[Dra. Hj. Sri Pawiti, M.Pd.]] (2009 - 2013)
# [[Prof. Dr. Buchory M.S, M.Pd]]. (2013 - 2017)
# Dr.Paiman, MP (2017 - Sekarang)
== Fasilitas, Sarana dan Prasarana ==
Terdapat Fasilitas, Sarana dan Prasarana untuk mendukung kegiatan di Universitas PGRI Yogyakarta, antara lain seperti:
* Auditorium
* Perpustakaan
* Asrama Mahasiswa
* Gedung Aula
* Lab. Multimedia
* Lab. Komputer
* Lab. Hardware
* Masjid "SELA" UPY
* Lab. Pertanian & Green House UPY
* Lab. Manajemen
* Lab. Micro Teaching
* Lab. & [[Museum Sejarah UPY]]
* Agroshop
* Poliklinik
* Galeri BSI
* Lab. Akuntansi
* Lab. Bahasa
* Lab. Matematika
* Lab. BK
* Lab. PPKn
* Lab. Industri
* Lab. Biologi, Kimia, dan Fisika
* Lab. PVTO
* Pusat Pelayanan Kesehatan
* Pusat Pelayanan TOEFL ITP
* Cafetaria Dosen & Mahasiswa
* Gedung Ormawa (Organisasi Mahasiswa)
* Pusat Pengembangan Wirausaha Mahasiswa
* Pusat Layanan Konseling Psikotes
== Ormawa (Organisasi Mahasiswa) ==
[[Organisasi mahasiswa]] beranggotakan mahasiswa untuk mewadahi bakat, minat dan potensi mahasiswa, antara lain;
# ''DPM KM UPY''
# ''BEM KM UPY''
# ''BEM FKIP''
# ''BEM FB''
# ''BEM FAPERTA''
# ''BEM FST''
# ''HMP Sejarah''
# ''HMP BK''
# ''HMP PPKN''
# ''HMP Matematika''
# ''HMP PGSD''
# ''HMP PBSI''
# ''HMP PBI''
# ''HMP PLB''
# ''HMP PAUD''
# ''HMP PVTO''
# ''HMP Manajemen''
# ''HMP Akuntansi''
# ''HMP Agroteknologi''
# ''HMP Teknologi Hasil Pertanian''
# ''HMP Informatika''
# ''HMP TI''
# ''HMP Arsitektur''
# ''HMP Gizi''
# ''HMP Farmasi''
# ''HMP Teknologi Rekayasa Elektromedis''
# ''HMP Teknik Biomedis''
# ''LM KPUM''
== UKM (Unit Kegiatan Mahasiswa) ==
Adapun''' [[Unit kegiatan mahasiswa]]'' (UKM)''''', yang bertujuan mengasah Kreativitas, Keterampilan, Komunikasi, serta Sosialisasi para Mahasiswa, antara lain;
# ''UKM Seni (UPY Art Collective)'', yang terdiri dari ''UKM Musik'', ''UKM Teater'', ''UKM Tari'', dan ''UKM Paduan Suara,''.
# ''UKM Olahraga'', yang terdiri dari ''UKM Taekwondo'', ''UKM Badminton'', ''UKM Volly'', ''dan UKM Pencak Silat.''
# ''UKM Mapala'' (Mahasiswa Pecinta Alam).
# ''UKM Racana ''(Kepramukaan).
# ''UKM KOMI'' (Komunitas Mahasiswa Islam).
# ''UKM KMK'' (Komunitas Mahasiswa Kristiani).
# ''UKM KOPMA'' (Koperasi Mahasiswa).
# ''UKM Menwa'' (Resimen Mahasiswa).
# "UKM KOMPEKALIS" (Karya Tulis)
# "UKM Jurnalistik Persada"
== Referensi ==
[http://www.upy.ac.id/id/ http://www.upy.ac.id/]
== Pranala luar ==
* {{id}} [http://www.upy.ac.id/ Situs resmi Universitas PGRI Yogyakarta]
== Lihat pula ==
* [[Perguruan Tinggi Swasta]]
* [[Daftar perguruan tinggi swasta di Daerah Istimewa Yogyakarta]]{{PTS di Indonesia}}
{{Perguruan tinggi di Daerah Istimewa Yogyakarta|state=collapsed}}
{{DEFAULTSORT:PGRI}}
[[Kategori:Perguruan tinggi swasta di Yogyakarta]]
[[Kategori:PGRI]]
[[Kategori:Universitas PGRI]]
|