Gereja Santa Theresia, Tangeb: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Ign christian (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
k AABot memindahkan halaman Paroki Santa Theresia, Tangeb ke Gereja Santa Theresia, Tangeb: Gereja
 
(12 revisi perantara oleh 8 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{Infobox Paroki
| image = <!--Gereja Santa Theresia - Tangeb.jpg-->
| alt = Gereja Katolik Santa Theresia - Tangeb, Mengwi, Badung, Bali
| caption = Gereja Katolik Santa Theresia - Tangeb
| nama_paroki = Paroki Tangeb
| pelindung = [[Santa]] [[Theresia dari Kanak-Kanak Yesus|Theresia]]
| imam_kepala = [[Pastor]] LodovikusAlexius PakeDato Lelang Wayan, [[Serikat Sabda Allah|SVD]]<ref name="keuskupan">[{{cite web |url=http://keuskupandenpasar.org/tangeb/ |title=Paroki St. Theresia Tangeb - |publisher=Keuskupan Denpasar] |access-date=2015-01-20 |archive-date=2015-03-25 |archive-url=https://web.archive.org/web/20150325003222/http://keuskupandenpasar.org/tangeb/ |dead-url=yes }}</ref>
| wakil =
| keuskupan = [[Keuskupan Denpasar]]
Baris 22:
| catatan2 =
}}
'''Paroki Santa Theresia Tangeb''' adalah suatu [[paroki]] dari [[Gereja Katolik Roma]] di [[Keuskupan Denpasar]]; pusat paroki terletak di Desa Adat Tangeb - [[Kelurahan]] [[Abianbase, Mengwi, Badung|Abianbase]] - [[Kecamatan]] [[Mengwi, Badung|Mengwi]], di [[Kabupaten]] [[Badung]] - [[Bali]]. Sebelah barat paroki berbatasan dengan [[Paroki Santa Maria Immaculata, Tabanan]].<ref name="tabanan">[{{cite web |url=http://www.mariaimmaculata-tabanan.com/p/profil-paroki.html |title=Profil Paroki - |publisher=St. Maria Immaculata Tabanan] |access-date=2015-01-20 |archive-date=2014-12-25 |archive-url=https://web.archive.org/web/20141225131146/http://www.mariaimmaculata-tabanan.com/p/profil-paroki.html |dead-url=yes }}</ref>
 
[[Pastor]] Simon Buis [[Serikat Sabda Allah|SVD]] merintis paroki ini pada tahun 1939 dengan dibantu para [[katekis]] yaitu Pan Paulus, Pan Regig, dan Pan Rosa.<ref name="tuka">[{{cite web |url=http://www.parokituka.com/sejarah-gereja-katolik-di-tuka/ |title=Sejarah Gereja Katolik di Tuka - |publisher=Paroki Tritunggal Mahakudus Tuka Bali] |access-date=2015-01-20 |archive-date=2014-12-24 |archive-url=https://web.archive.org/web/20141224201734/http://www.parokituka.com/sejarah-gereja-katolik-di-tuka/ |dead-url=yes }}</ref> [[Katekumen]] pertama yang mengikuti pelajaran agama berjumlah 15 orang dan di[[baptis]] pada 15 Desember 1940, bersamaan dengan pemberkatan Gereja St. Theresia Tangeb. [[Gereja (gedung)|Gereja]] pertama tersebut dibangun sejak tahun 1939 oleh Pastor Buis, diselesaikan oleh Pastor Kersten SVD dan selesai tahun 1940. Pada tahun 1989 dilakukan renovasi gereja dan selesai tahun 1990.<ref name="keuskupan"/>
 
== Karya Pastoral ==
Karya pastoral yang menonjol adalah di bidang pendidikan. Di wilayah paroki ini terdapat SMAK Thomas Aquinas. Karya kesehatan ditandai dengan hadirnya Panti Mulya Cemagi dan Panti Swasti Tangeb. Sedangkan [[Ordo keagamaan katolik|kongregasi]] [[biarawati|suster-suster]] yang berkarya di Paroki Tangeb adalah Religious of the Virgin Mary (RVM) di Abianbase dan Suster-suster Cinta Kasih Santo Carolus Borromeus (CB).<ref name="keuskupan"/>
 
== Stasi ==
Paroki Tangeb memiliki 3 [[stasi]]:<ref name="keuskupan"/>
* Stasi Cemagi, [[santo pelindung|pelindungpelindungnya]]nya: [[Maria Diangkat ke Surga|Maria Assumpta]]
** [[Gereja (gedung)|Gereja]] dibangun pada tahun 1951, kemudian direnovasi pada tahun 1988-1989.
** Unit kerja gerejani Cemagi terletak di [[Desa]] [[Cemagi, Mengwi, Badung|Cemagi]] kurang lebih 1 &nbsp;km dari Pantai Seseh, Kecamatan Mengwi; jarak tempuhnya 7 &nbsp;km dari Gereja Tangeb.
* Stasi Sading, pelindungnya: [[Bunda dari Guadalupe|Maria de Guadalupe]]
** Gereja dibangun pada tahun 1955, direnovasi pada tahun 1998-1999.
** Unit kerja gerejani Sading terletak di Desa Adat [[Sading, Mengwi, Badung|Sading]], Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung; jarak tempuh 5 &nbsp;km dari pusat Paroki Tangeb.
* Stasi Abianbase, pelindungnya: [[Kristus|Kristus Raja]]
** Gereja pertama dibangun tahun 1957, yang kedua dibangun pada tahun 1992.
** Unit kerja gerejani Abianbase terletak di Kelurahan Abianbase - Kecamatan Mengwi; jaraknya 2 &nbsp;km dari pusat Paroki Tangeb.
 
== Referensi ==
{{reflist}}
 
{{Paroki di IndonesiaKeuskupan Denpasar}}
{{DEFAULTSORT:Tangeb}}
{{katolik-stub}}
 
{{DEFAULTSORT:Tangeb}}
[[Kategori:Paroki di Indonesia]]
[[Kategori:Gereja KatolikParoki di IndonesiaKeuskupan Denpasar|Theresia]]
[[Kategori:Bangunan gereja Katolik di Bali|Theresia]]