Portal:Kimia/Tokoh pilihan/9 2007: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Arkwatem (bicara | kontrib)
isi
 
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
 
(5 revisi perantara oleh 3 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
[[ImageBerkas:AlfredNobelAlfredNobel_adjusted.jpg|right|thumbka|100px|Alfred Nobel]]
'''Alfred Bernhard Nobel''' ([[Stockholm]], [[21 Oktober]] [[1833]]–[[San Remo]], [[10 Desember]] [[1896]]) ialah seorang [[kimiawan]], [[insinyur]], dan [[pebisnis]] asal [[Swedia]]. Ia adalah penemu [[dinamit]], dan ia memiliki sebuah [[perusahaan]] [[senjata]]. Dalam surat wasiatnya, dia mewakafkan hartanya untuk membuat [[Penghargaan Nobel]]. [[Unsur kimia]] [[unsur kimia buatan|buatan]] [[nomor atom|bernomor atom]] 102 diberi nama [[Nobelium]] untuk menghormatinya. ('''[[Alfred Nobel|selengkapnya...]]''')