Arktika: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Punkerstein (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Illchy (bicara | kontrib)
←Mengalihkan ke Arktik
Tag: Pengalihan baru Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
 
(97 revisi perantara oleh 56 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
*#ALIH [[Samudra Arktik]]
[[image:arctic.jpg|thumb|200px|right|Garis merah menunjukkan isoterma 10°C pada bulan Juli, yang umumnya digunakan untuk mendefiniskan perbatasan wilayah Arktik]]
 
'''Arktik''' adalah sebuah wilayah di sekitar [[kutub utara]] bumi. Arktik termasuk bagian dari [[Rusia]], [[Alaska]], [[Kanada]], [[Greenland]], [[Islandia]], [[Lapland]], dan [[Norwegia]] (termasuk [[Svalbard]]), dan juga [[Samudra Arktik]].
 
Ada banyak definisi wilayah Arktik. Batasannya biasanya adalah di utara lingkaran arktik (66° 33’U), yang merupakan batas dari matahari tengah malam dan malam polar. Definisi lainnya berdasarkan iklim dan ekologi, seperti 10°C (50°F) [[isoterma]] (''isotherm'') Juli, yang juga berhubungan dengan ''[[treeline]]'' di sebagian besar Arktik. Secara sosial dan politik, Wilayah Arktik termasuk wilayah utara dari delapan negara Arktik, meskipun dalam ilmu alam definisi dari wilayan ini dianggap sebagai wilayah subarktik.
 
Arktik merupakan samudra yang luas dan tertutup oleh es, dikelilingi oleh sedikit pohon, tanah beku, juga terdapat organisme yang hidup di es, ikan dan mamalia laut, burung dan beberapa komunitas manusia.
 
Arktik berasal dari [[bahasa]] [[Yunani]] yang berarti [[beruang]].
 
== Lihat juga ==
 
*[[Samudra Arktik]]
*[[Kutub Utara]]
*[[Antarktika]]
*[[Iklim polar]]
*[[Pulau arktik Kanada]]
 
== Pranala luar ==
* [http://www.arctic-council.org Arctic Council]
* [http://www.arctic.noaa.gov Arctic]
* [http://www.arctic.noaa.gov/detect/ Near-Realtime Arctic Change Indictors]
* [http://maps.grida.no/arctic Arctic Environmental Atlas]
* [http://www.globio.info/region/polar/#arctic Arctic impact maps]
* [http://www.canadiangeographic.ca/atlas/themes.aspx?id=artic&lang=En Arctic and Taiga Canadian Atlas]
 
 
[[Category:Arktik|*]]
 
[[da:Arktis]]
[[de:Arktis]]
[[en:Arctic]]
[[et:Arktika]]
[[fa:شمالگان]]
[[fi:Arktinen alue]]
[[fr:Arctique]]
[[it:Artide]]
[[ja:北極]]
[[ko:북극]]
[[nl:Arctis]]
[[nn:Arktis]]
[[no:Arktis]]
[[pl:Arktyka]]
[[pt:Ártico]]
[[ru:Арктика]]
[[simple:Arctic]]
[[sl:Arktika]]
[[sv:Arktis]]