Tala mutlak: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k bot Membuang: ro:Auz absolut |
FelixJL111 (bicara | kontrib) kTidak ada ringkasan suntingan Tag: Suntingan visualeditor-wikitext |
||
(23 revisi perantara oleh 22 pengguna tidak ditampilkan) | |||
Baris 1:
'''Tala mutlak''' atau '''tala sempurna''' adalah kemampuan untuk mengenal suatu [[nada]]
Tidak semua orang dengan tala mutlak adalah [[musikus]], namun latihan musik perlu untuk mengembangkan kemampuan ini secara menyeluruh.
Beberapa contoh orang yang memiliki tala mutlak adalah [[Wolfgang Amadeus Mozart]], [[Franz Liszt]], [[Charlie Puth]], [[Frédéric Chopin]], dan [[Ludwig van Beethoven]]. Ada juga musikus yang tidak memiliki tala mutlak, misalnya [[Joseph Haydn]], [[Igor Stravinsky]], [[Maurice Ravel]], [[Johannes Brahms]], dan [[Richard Wagner]].
== Lihat
* [[Latihan pendengaran]]
* [[Memori nada]]
{{Authority control}}
[[Kategori:Musik]]
{{musik-stub}}
|