Paul Ehrlich: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
SieBot (bicara | kontrib)
k bot Menambah: ar:بول إرليخ
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
'''Paul Ehrlich''' ([[1854]]–[[1915]]) ialah seorang [[dokter]] berkebangsaan [[Jerman]].
 
Ia lahir dekat [[Breslau]]—saat itu di [[Prusia]], namun kini dikenal sebagai [[Wroclaw]], [[Polandia]]—dan belajar untuk menjadi seorang dokter di [[Universitas Breslau|perguruan tinggi yang ada di sana]] lalu di [[Strasbourg]], [[Freiburg im Breisgau]], dan [[Leipzig]]. Di Breslau ia bekerja di [[laboratorium]] [[sepupu]]nya [[Carl Weigert]], seorang [[patologi|patolog]] yang merintis penggunaan [[bahan celup]] [[anilinanilina]] sebagai [[zat warna]] [[biologi]]s. Ehrlich tertarik dalam selektivitas bahan celup untuk [[organ]], [[jaringan]], dan [[sel]] spesifik, dan ia meneruskan penelitiannya di Rumah Sakit Amal di Berlin. Setelah menyaksikan bahwa bahan celup bereaksi secara spesifik dengan bermacam komponen [[sel darah]] dan sel jaringan lainnya, ia mulai menguji bahan celup itu untuk sifat terapi untuk menentukan apakah bahan celup itu akan membunuh [[mikroba]] [[patogen]].
 
Setelah pergulatannya sendiri dengan [[TBC]]-mungkin akibat kerja di laboratorium-dan perawatannya yang kemudian dengan terapi [[tuberkulin]] [[Heinrich Hermann Robert Koch]], Ehrlich memusatkan perhatiaannya pada [[toksin]] dan [[antitoksin]] [[bakteri]]. Pertama ia bekerja di laboratorium swasta yang kecil, namun karena mutu kerjanya diakui [[Robert Koch]] dll, ia bisa memimpin sumber lebih banyak dan lebih baik—akhirnya [[Institut Serum Negeri di Frankfurt]]. Pada [[1908]] ia menerima [[Hadiah Nobel dalam Kedokteran]] untuk kerjanya dalam [[imunisasi]].