Babako: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k clean up, replaced: atau pun → ataupun
Usersyn (bicara | kontrib)
k →‎Proses: typo, replaced: nasehat → nasihat using AWB
Baris 2:
 
== Proses ==
Tradisi babako berlangsung beberapa hari sebelum acara akad nikah tiba. Prosesnya diawali dengan penjemputan anak gadis yang akan menikah oleh pihak ibu/kerabat ayahnya (''induk bako'') dan diajak menginap di rumah keluarga ayah. Saat berada disana, orang tua-tua akan memberikan petuah dan nasehatnasihat yang berguna bagi pengantin wanita (''anak daro''). Setelah itu ''anak daro'' diarak pulang ke rumah dengan dimeriahkan oleh iringan pemain [[musik tradisional]] yang ditabuh sepanjang jalan oleh pihak bakonya.
 
== Referensi ==