Stasiun Pasirjengkol: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Adityo Hendi (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Adityo Hendi (bicara | kontrib)
→‎Reaktivasi: kelas stasiun dinaikkan kelasnya belum tersedia Referensi yang akurat. Beberapa kelas stasiun ditingkatkan sejak 2018 ( menunggu tahun depan )
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 35:
 
=== Reaktivasi ===
Untuk menyambut reaktivasi jalur kereta api segmen Cibatu–Garut, saat ini emplasemen stasiun ini sedang mengalami perombakan besar-besaran. Bangunan baru stasiun telah dibangun, sedangkan bangunan lama peninggalan Staatsspoorwegen juga sudah direnovasi. Bangunan baru stasiun ini mirip dengan bangunan baru yang juga dibangun di Stasiun Wanaraja. ''Overkapping'' penghubung jalur 1 dan 2 juga dipasang. Tidak hanya itu, karena stasiun ini naik kelas dari ''halte'' (perhentian) menjadi stasiun kelas III {{butuh rujukan}}, sistem persinyalan juga dipasang. Sinyal yang digunakan adalah sinyal mekanik.<ref>{{Cite web|url=https://www.raksagarutnews.com/2019/07/jelang-reaktivasi-bangunan-stasiun-wanaraja-direnovasi.html|title=Kereta Api Diuji Coba September, Renovasi Stasiun Wanaraja Terus Dikebut Pengerjaannya|website=Raksa Garut News|language=en-US|access-date=2019-08-21}}</ref><ref>{{Cite web|url=https://www.merdeka.com/peristiwa/jalur-ka-cibatu-wanaraja-garut-yang-direaktivasi-akan-diuji-coba-september.html|title=Jalur KA Cibatu-Wanaraja Garut yang Direaktivasi akan Diuji Coba September|website=merdeka.com|language=en|access-date=2019-10-02}}</ref>
 
Stasiun ini memiliki dua jalur kereta api dengan jalur 1 merupakan sepur lurus dan berperon sisi. Peron ini cukup tinggi serta diberi kanopi.<ref>{{Cite web|url=https://www.inilahkoran.com/berita/16828/kai-genjot-reaktivasi-ka-cibatu-garu-rampung-akhir-2019|title=KAI Genjot Reaktivasi KA Cibatu-Garut Rampung Akhir 2019 - inilahkoran|last=Codingest|date=2019-06-20|website=Inilahkoran.com|language=en|access-date=2019-10-02}}</ref>