Bandar Udara Tawau: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k v2.04b - Fixed using Wikipedia:ProyekWiki Cek Wikipedia (Tanda baca setelah kode "<nowiki></ref></nowiki>")
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.9.2
 
Baris 53:
Pada awal 80-an, [[Boeing 737]] milik [[Malaysia Airlines System]] (MAS) membuat penerbangan perdana ke bandara Tawau selepas landasannya diperbesar. Semenjak itu, bandara tersebut telah menerima penerbangan dari [[Kota Kinabalu]], [[Sandakan]] dan [[Lahad Datu]].
 
Walau bagaimanapun, pada tanggal 15 September 1995, sebuah pesawat Fokker 50 milik MAS yang membuat penerbangan dari Kota Kinabalu mendarat 500 m dari ujung landasan 2200 m tersebut. Dalam percobaan untuk membuat putaran, pesawat tersebut terhempas ke sebuah perkampungan [[Melayu]], kampung Seri Menanti, mengakibatkan [http://aviation-safety.net/database/record.php?id=19950915-0 34 kematian termasuk dua kru pesawat] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20120728094845/http://aviation-safety.net/database/record.php?id=19950915-0 |date=2012-07-28 }}.
 
Lebih awal lagi, pada tanggal 20 Maret 1995, sebuah pesawat kargo Cessna Caravan turut terhempas ke perumahan setelah gagal lepas landas. Satu lagi pesawat Boeing 737 telah tergelincir dari landasan pada bulan Oktober 2001 tanpa menyebabkan cedera apapun di pihak penumpang.