Hukuman mati di Iran: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k v2.04b - Fixed using Wikipedia:ProyekWiki Cek Wikipedia (Tanda baca setelah kode "<nowiki></ref></nowiki>")
Baris 1:
Pemberian sanksi '''hukuman mati''' yang dijatuhkan kepada pelaku kejahatan besar '''di Iran''' merupakan tindakan yang legal secara hukum. Kejahatan yang dapat dihukum mati diantaranya adalah [[pembunuhan]]; [[pemerkosaan]]; pelecehan anak; [[pedofilia]]; perdagangan narkoba; [[perampokan]] bersenjata; [[penculikan]]; [[terorisme]]; [[pencurian]]; [[Cabul|pencabulan]]; [[sodomi]]; [[homoseksualitas]]; pelanggaran seksual; [[Pelacuran|prostitusi]];<ref>{{Cite web|title=NTC - Bancadati|url=http://www.handsoffcain.info/bancadati/asia-middle-east-australia-and-oceania/iran-30000275|website=www.handsoffcain.info|access-date=2021-07-22}}</ref> menggulingkan rezim Islam yang terencana; [[Pembelotan sipil|pembangkangan sipil]]; [[sabotase]]; pembakaran; [[pemberontakan]]; [[murtad]]; [[Zina|perzinahan]]; [[penistaan agama]]; [[pemerasan]]; [[pemalsuan]]; [[penyelundupan]]; [[penyalahgunaan alkohol]]; pengadaan makanan, minuman, kosmetik, atau barang saniter yang menyebabkan kematian pada saat dikonsumsi atau digunakan; memproduksi dan menerbitkan [[pornografi]]; menggunakan materi pornografi untuk meminta seks; tuduhan palsu residivis atas pelanggaran seksual berat yang menyebabkan eksekusi orang yang tidak bersalah; pelanggaran militer tertentu seperti membantu tentara musuh); [[korupsi]] atau rasuah; [[spionase]]; dan [[pengkhianatan]].  Iran tercatat melakukan 977 kali eksekusi pada tahun 2015, dan 567 kali eksekusi pada 2016,<ref>{{Cite web|title=Document|url=https://www.amnesty.org/en/documents/document/?indexNumber=act50%2f5740%2f2017&language=en|website=www.amnesty.org|language=en|access-date=2021-07-22}}</ref>, dan kurang lebih 507 eksekusi pada 2017.<ref>{{Cite web|title=The Death Penalty in 2017: Facts and Figures|url=https://www.amnesty.org/en/latest/news/2018/04/death-penalty-facts-and-figures-2017/|website=www.amnesty.org|language=en|access-date=2021-07-22}}</ref>
 
== Jumlah kasus ==