Ali Sastroamidjojo: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Bot5958 (bicara | kontrib)
k →‎Masa muda: Hapus "Halaman all" dari judul di Kompas + genfixes
Baris 68:
Raden Ali Sastroamidjojo lahir di [[Grabag, Magelang|Grabag]], [[Hindia Belanda]] (sekarang [[Indonesia]]) pada tanggal [[21 Mei]] [[1903]] dari keluarga bangsawan [[Kabupaten Magelang]] yang tergolong [[priyayi]]. Dia menghabiskan masa kecilnya di daerah setempat dan bermain dengan teman-temannya yang kebanyakan dari keluarga petani. Dengan harapan menemukan lingkungan yang layak bagi perkembangan anak-anaknya, maka keluarga Sastroamidjojo pindah ke kota di mana menjadi tempat Sastroamidjojo dikirim untuk mengenyam pendidikan Eropa, meskipun ia juga rutin belajar bahasa Jawa. Keluarga Sastroamidjojo mengabdikan diri untuk mengadvokasi pentingnya pendidikan Barat.{{sfn|Setiawan|2012|p=}}{{sfn|Vickers|2005|p=227}}<ref name=":0">{{Cite web|title=Ali Sastroamidjojo|url=https://tirto.id/m/ali-sastroamidjojo-Dh|access-date=2021-11-03|website=tirto.id|language=id}}</ref>
 
Seperti kebanyakan pemuda bangsawan lainnya di Hindia Belanda, Ali bersekolah di sekolah Belanda, Queen Wilhelmina School, dan melanjutkan studi hukum di [[Universitas Leiden]] di Belanda, di mana ia menerima gelar [[Meester in de Rechten]] (sarjana hukum) pada tahun 1927. Kemudian, ia pergi ke praktik swasta. Semasa sekolah, ia aktif dalam organisasi pemuda, seperti organisasi [[Jong Java]], dari tahun 1918 hingga 1922 dan [[Perhimpoenan Indonesia]], dari tahun 1923 hingga 1928. Karena aktivitasnya, ia ditangkap pada tahun 1927 oleh Belanda bersama dengan [[Mohammad Hatta]], [[Nazir Datuk Pamuncak]], dan [[Abdulmadjid Djojoadiningrat]]. Setelah enam bulan di penjara, Ali dibebaskan. Ia kemudian kembali ke Jawa pada tahun 1928.<ref name=":0" /><ref>{{Cite web|last=Media|first=Kompas Cyber|date=2021-07-31|title=Ali Sastroamidjojo: Karier, Peran, dan Kiprahnya Halaman all|url=https://www.kompas.com/stori/read/2021/07/31/150000579/ali-sastroamidjojo--karier-peran-dan-kiprahnya|access-date=2021-09-25|website=[[Kompas.com]]|language=id}}</ref>
 
== Karier ==