Nicolaus Copernicus: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 1:
{{refimprove}}
{{Infobox orang}}
[[Berkas:Pomnik Mikołaja Kopernika w Toruniu.JPG|thumb|250px|Monumen Copernicus di [[Toruń]], [[Polandia]].]]
'''Nicolaus Copernicus''' ([[bahasa Polandia]] ''Miko[[ł]]aj Kopernik''; [[bahasa Latin|bahasa jerman]]: ''Nikolaus Kopernikus''; {{lahirmati|[[Toruń]]|19|2|1473|[[Frombork]]|24|5|1543}}) adalah seorang [[astronomi|astronom]], [[matematika]]wan, dan [[ekonomi|ekonom]] berkebangsaan [[Polandia]], yang mengembangkan [[teori]] [[heliosentrisme]] (berpusat di [[matahari]]) [[Tata Surya]] dalam bentuk yang terperinci, sehingga teori tersebut bermanfaat bagi [[sains]]. Ia juga seorang [[kanon]] gereja, gubernur dan administrator, [[hakim]], astrolog, dan tabib.
 
Baris 8:
Kepada [[Paus Paulus III]], Copernicus menulis surat:
{{Kutipan|“Ada beberapa 'pembual' yang berupaya mengkritik karya saya, padahal mereka sama sekali tidak tahu [[matematika]], dan dengan tanpa malu menyimpangkan makna beberapa ayat dari Tulisan-Tulisan Kudus agar cocok dengan tujuan mereka, mereka berani mengecam dan menyerang karya saya; saya tidak khawatir sedikit pun terhadap mereka, bahkan saya akan mencemooh kecaman mereka sebagai tindakan yang gegabah”.}}
KopernikusCopernicus mencantumkan kata-kata itu dalam karya terobosannya yang berjudul ''On the Revolutions of the Heavenly Spheres'' (mengenai perputaran bola-bola langit), yang diterbitkan pada tahun 1543. Mengenai pandangan yang dinyatakan dalam karyanya ini, Christoph Clavius, seorang [[imam Yesuit]] pada abad ke-16, mengatakan, "Teori Kopernikus memuat banyak pernyataan yang tidak masuk [[akal]] atau salah". Teolog Jerman, Martin Luther, menyayangkan, "Si dungu itu akan mengacaukan seluruh [[ilmu astronomi]]".
 
== Latar belakang pemuda yang haus pengetahuan ==