Satuan Karya Pramuka: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 470:
[[Berkas:Saka_Bina_Sosial.jpg|kiri|60px|Logo Saka Bina Sosial]]
Saka Bina Sosial adalah satuan karya pramuka yang merupakan wadah kegiatan untuk meningkatkan pengetahuan dan ketrampilamn praktis dibidang usaha kesejahteraan sosial guna menumbuhkan kesadaran untuk membaktikan dirinya dalam pembangunan nasional.Sejauh ini hanya [[Kwartir#Kwartir Daerah|Kwarda]] [[Jawa Tengah]] yang mempunyai secara resmi Saka ini.
 
Krida-krida dalam Saka Bina Sosial :
 
# Krida Bina Pemberdayaan Sosial, ada 3 SKK yaitu :
## SKK pemberdayaan potensi sumber kesejahteraan sosial
## SKK pengelolaan sumber dana kesejahteraan sosial dan penyuluhan
## SKK kepahlawanan keperintisan dan kesetiakawanan sosial
# Krida Bina Perlindungan dan Jaminan Sosial, ada 3 SKK yaitu :
## SKK perlindungan sosial korban bencana alam
## SKK perlindungan sosial korban bencana sosial
## SKK jaminan sosial
# Krida Bina Rehabilitasi Sosial, ada 3 SKK yaitu :
## SKK rehabilitasi sosial anak dan lanjut usia.
## SKK rehabilitasi sosial penyandang disabilitas.
## SKK rehabilitasi sosial tuna sosial dan perdagangan orang.
# Krida Penanganan Fakir Miskin, ada 3 SKK yaitu :
## SKK pengelolaan data kemiskinan.
## SKK penanganan fakir miskin perdesaan.
## SKK penanganan fakir miskin perkotaan dan daerah rentan
 
=== Saka Kerohanian ===