PSIM Yogyakarta: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: pengguna baru menambah pranala merah Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 33:
}}
 
'''Perserikatan Sepak Bola Indonesia Mataram''' ([[Hanacaraka]]: ꦥꦼꦂꦱꦠꦸꦮꦤ꧀​ꦱꦼꦥꦏ꧀​ꦧꦺꦴꦭ​ꦆꦤ꧀ꦢꦺꦴꦤꦺꦱꦶꦪ​ꦩꦠꦫꦩ꧀​ꦔꦪꦺꦴꦒꦾꦏꦂꦠ) adalah sebuah klub [[sepak bola]] di [[Kota Yogyakarta|Yogyakarta]] yang didirikan pada 5 September 1929 dengan nama awal '''Perserikatan Sepakraga Mataram''' (PSM). Nama "Mataram" digunakan karena Yogyakarta merupakan pusat pemerintahan [[kesultanan Mataram]] ([[keraton Ngayogyakarta Hadiningrat]]). Kemudian pada tanggal 27 Juli 1930 nama PSM diubah menjadi PSIM seperti yang dikenal sekarang.1
 
== Sejarah ==