Niger: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Rang Djambak (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Rang Djambak (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 183:
}}
 
Seperti di sebagian besar negara Afrika Barat, Niger memiliki beragam kelompok etnis. Susunan etnis Niger pada tahun 2001 adalah sebagai berikut: Hausa (55,4%), Zarma & Songhay (21%), Tuareg (9,3%), Fula (8,5%), Kanuri Manga (4,7 %), Tubu (0,4%), Arab (0,4%), Gourmantche (0,4%), lainnya (0,1%).<ref name="ins-demographics"/> Zarma dan Songhay mendominasi wilayah [[Dosso (departemen)|Dosso]], [[Tillabéri (departemen)|Tillabéri]], dan Niamey; Hausa mendominasi wilayah [[Zinder (departemen)|Zinder]], [[Maradi (departemen)|Maradi]], dan [[Tahoua (departemen)|Tahoua]]; Kanuri Manga mendominasi wilayah [[Diffa (departemen)|Diffa]]; dan Tuareg mendominasi wilayah [[Agadez (departemen)|Agadez]] di Niger Utara.<ref name="auto3"/>
 
=== Agama ===