Kira Yamato: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Relly Komaruzaman (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 27:
| aux5 = [[GAT-X105 Strike Gundam|GAT-X105 Strike]]{{br}} [[ZGMF-X10A Freedom Gundam|ZGMF-X10A Freedom]]{{br}} [[ZGMF-X20A Strike Freedom Gundam|ZGMF-X20A Strike Freedom]]
}}
'''Kira Yamato''' ([[bahasa Jepang]]: キラ・ヤマト Kira Yamato) adalah karakter fiksi di dalam cerita [[anime]] [[Mobile Suit Gundam SEED]] (sebagai karakter utama/protagonis) dan [[Mobile Suit Gundam SEED Destiny]] (sebagai salah satu karakter penting). Versi [[bahasa Jepang]]nya diperankan oleh Sōichirō Hoshi.
 
'''Kira Yamato''' (キラ・ヤマト Kira Yamato) adalah karakter fiksi di dalam cerita [[anime]] [[Mobile Suit Gundam SEED]] (sebagai karakter utama/protagonis) dan [[Mobile Suit Gundam SEED Destiny]] (sebagai salah satu karakter penting). Versi [[bahasa Jepang]]nya diperankan oleh Sōichirō Hoshi.
 
Dalam Gundam SEED, Kira adalah Coordinator generasi pertama yang hidup di dalam koloni luar angkasa yang bersifat netral, Heliopolis. Ia merupakan ahli dalam ilmu ''engineering'', dan sering membantu beberapa riset yang dilakukan oleh kampusnya. Dalam Gundam SEED dan Gundam SEED Destiny, persahabatannya dengan [[Athrun Zala]] membentuk tema utama dari cerita Gundam SEED secara keseluruhan. Ia merupakan pilot ''[[mobile suit]]'' [[GAT-X105 Strike Gundam]], [[ZMGF-X10A Freedom Gundam]], dan [[ZMGF-X20A Strike Freedom Gundam]].
 
== Selayang pandang ==
 
Kira Yamato adalah seorang yang tidak menyukai akan kekerasan dan tentu saja peperangan, dia tinggal di koloni luar angkasa netral bernama [[Heliopolis (Gundam Seed)|Heliopolis]] . Pada saat berusia 13 tahun, Kira bersekolah di kota Copernicus di [[bulan]] dan memiliki seorang sahabat bernama [[Athrun Zala]] yang pada saat perpisahan mereka memberi sebuah robot burung bernama [[Torii]]. Kira adalah seorang ''[[Ultimate Coordinator]]'' yang [[janin]]nya dikembangkan di luar [[rahim]] ibunya. Peneliti yang mengembangkan
proyek ''Ultimate Coordinator'', yaitu [[Ulen Hibiki]] adalah ayahnya, sementara istrinya, [[Via Hibiki]] adalah ibunya. Kira juga memiliki seorang adik [[kembar]], yaitu [[Cagalli Yula Athha|Cagalli]].
Baris 39 ⟶ 37:
=== Karakteristik ===
 
Sifat Kira Yamato digambarkan sebagai seorang yang pemurung dan pendiam; terutama setelah perang Valentine Berdarah pertama berkecambuk dan sekelompok pasukan ZAFT menyerang Heliopolis. Kira juga memiliki perasaan untuk tidak membunuh, sifatnya itu ditunjukannya setelah ia membunuh [[Nicol Amalfi]] ; ini merupakan ciri khas dari Kira, yang menyerang ''mobile suit'' lawan hanya pada bagian senjata dan kamera utama, sangat jarang ia menyerang bagian kokpit. Kira juga menjadi ganas ketika siapapun menganggumengganggu atau menyakiti orang yang disayanginya, terutama Cagalli, adiknya. Namun, Kira yang marah atau mengalami kesedihan yang teramat sangat ketika bertempur bisa mengeluarkan [[Modus SEED]] , suatu keadaan yang mengakibatkan seseorang melewati ambang batas kemampuan manusia biasa. Tercatat selama [[Gundam SEED]] dan [[Mobile Suit Gundam Seed Destiny|Gundam SEED Destiny]] berlangsung, hanya lima orang yang bisa mengeluarkan modus ini, yaitu Kira Yamato, Athrun Zala, [[Lacus Clyne]] , [[Cagalli Yula Athha]] , dan [[Shinn Asuka]].
 
== Keterlibatan dalam Perang Valentine Berdarah pertama ==
{{spoiler}}
 
=== Peperangan awal di Heliopolis ===
 
Selama 11 bulan perang Valentine Berdarah pertama berlangsung, Kira hidup di dalam sebuah koloni luar angkasa netral (tidak berpihak ke sisi ZAFT atau Earth Alliance) milik Orb, Heliopolis bersama dengan ayahnya ([[Haruma Yamato]]), ibunya ([[Caridad Yamato]]), dan beberapa kawannya di kampus, yakni [[Sai Argyle]], [[Flay Allster]], [[Tolle Koenig]], [[Kuzzey Buskirk]], dan [[Miriallia Haww]]. Kira juga didampingi oleh sebuah [[robot]] burung yang dibuat oleh sahabat lamanya, [[Athrun Zala]], yang disebut dengan ''Torii''.