Depo kereta api: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Coris (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 5:
* Fasilitas pencucian kereta
* Fasilitas untuk melakukan pemeliharaan:
** inspeksi terjadwal
** pemeliharaan tahunan,
** pemeliharaan bulanan dan
** pemeliharaan harian
* Fasilitas perbaikan ringan kereta
* Jalur stabling untuk parkir kereta
 
==Perawatan==
===Perawatan terjadwal===
====Perawatan harian====
Perawatan harian meliputi:
* Pemeriksaan bahan bakar, cairan hidraulik, pendingin
* Menindak lajuti laporan harian masinis
* Identifikasi dini terhadap kerusakan
* Diagnosa komputer berdasarkan unjuk kerja.
====Inspeksi terjadwal====
Inspeksi terjadwal meliputi:
*Pemeriksaan terjadwal terhadap komponen atau sistem untuk mengidentifikasi permasalahan sebelum kerusakan terjadi pada saat operasi.
* Jadwal dilakukan berdasarkan jarak tempuh atau waktu operasi, misalnya setelah jarak tempuh 1500 km, 6,000km 15000 km dan 30000 km
* Pertimbangan jadwal waktu biasanya ditetapkan berdasarkan skala ekonomi.
* Inspeksi dilakukan pada saat diluar jam sibuk atau pada saat malam hari setelah kereta selesai beroperasi.
====Penggantian suku cadang prefentip====
Pergantian suku cadang sebelum kerusakan terjadi meliputi
* Mengganti suku cadang tertentu kegagalan operasi terjadi
* Biasanya dikaitkan dengan inspeksi terjadwal
* Pergantian tergantung kepada jarak tempuh atau kondisi perangkat pada saat pemeriksaan
===Perawatan tidak terjadwal===
====Perbaikan====
Dilakukan setelah terjadi kegagalan komponen pada waktu operasi
====Perawatan prefentip tidak terjadwal====
* Menganti perangkat yang rusak untuk menghindari gagal operasi
* Sebagai tindak lanjut pemeriksaan, laporan masinis atau tindak lanjut dari diagnosa
 
==Lihat pula==