Kabel: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: perubahan kosmetika
TjBot (bicara | kontrib)
k bot kosmetik perubahan
Baris 25:
* ''Thick coaxial cable'': merupakan kabel berdiameter rata-rata 12mm dan sering dikenal sebagai ''yellow cable''.<ref name="Communication"/>
 
=== Kabel Fiber Optik ===
[[Berkas:Optical breakout cable.jpg|thumb|right|100px|Kabel Fiber Optik]]
Merupakan sebuah kabel yang terbuat dari [[kaca]] atau [[plastik]] yang berfungsi untuk mentransmisikan sinyal [[cahaya]]. <ref name="Sistem"/> Kabel fiber optik berukuran sangat tipis dan berdiameter sehelai rambut manusia yang saat ini paling banyak digunakan sebagai media transimisi dalam teknologi komunikasi modern.<ref name="Introduction">{{en}} Jones, S., Kovac, R., & Groom F. M. (2009). ''Introduction to Communication Technologies: A Guide for Non-Engineers.'' Boca Raton, FL: CRC Press</ref>