Tritunggal: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
William Fluor (bicara | kontrib)
Kia 80 (bicara | kontrib)
Baris 21:
----
== '''Etimologi dan Sejarah Penulisan Makna Tritunggal di Alkitab''' ==
{{tone}}
 
Kata nama yang paling penting dalam [[Perjanjian Lama]] ialah '''יתרת''' ('''YHWH'''), nama [[Allah]] [[Israel]], yang ditemukan kurang lebih 6823 dalam [[Perjanjian Lama]]. Nama tersebut mungkin dulu diucapkan "Yahweh", tetapi menurut tradisi [[Yahudi]] nama Yang Mahasuci tersebut tidak boleh diucapkan untuk menghindari kemungkinan pelanggaraan [[Hukum Taurat]] dalam perintah yang ke-3 ("Jangan menyebut nama '''יתרת''', Allahmu dengan sembarangan ..." {{Alkitab|Keluaran 20:7}}). Oleh sebab itu, setiap kali terdapat kata '''יתרת''' dalam [[Alkitab]], orang [[Yahudi]] membacanya dengan kata '''אך׳ני''' (Adonay) 'Tuhan'. Maka pada waktu Sarjana Yahudi membubuhi teks (menyalin) [[Perjanjian Lama]] yang terdiri dari huruf-huruf mati dengan tanda-tanda vokal, kata '''יתרת''' dibubuhi dengan tanda vokal dari kata '''אך׳ני''', karena itulah yang menjadi pengucapan dan alih pemikiran dari kata tersebut, untuk menjaga kesucian nama [[Allah]] [[Israel]]. Seandainya bentuk tersebut disalin langsung ke dalam huruf Latin maka hasilnya ialah kata Yehovah.