U-Boot: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
EmausBot (bicara | kontrib)
k Bot: Migrasi 23 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q428661
Aday (bicara | kontrib)
add penemuan u-boat di indonesia
Baris 50:
Dianugrahi penghargaan Ritterkreuz des Eisernen Kreuzes mit Eichenlaub, adalah kapten U-100. Selama perang menenggelamkan 37 kapal sekutu dgn bobot lebih dari 130.000 ton, sayang keberuntungan kurang berpihak padanya. Pada pertengahan Maret 1941 di wilayah perairan [[islandia]] dua destroyer AL lnggris HMS Vanoc dan HMS Walker berhasil memaksa muncul U-100 ke permukaan, dan entah sengaja atau tidak HMS Vanoc menabrak U-100 menyebabkan sang ''Kapitänleutnant'' yg berada di anjungan terjepit dan tenggelam bersama U-100.
 
== CatatanPenemuan kakiU-Boot karam ==
=== Indonesia ===
Pada tanggal [[30 Mei]] [[2014]], ekspedisi di [[Kepulauan Karimun Jawa]], [[Jepara]] yang dilakukan oleh [[Kopaska]] [[TNI-AL]] telah menemukan satu '''U-Boot''' karam berikut dengan 2 [[tengkorak]] manusia di dalamnya. Kapal selam ini ditemukan di kedalaman 25 meter di dasar laut dan tidak dalam keadaan utuh. Terdapat berbagai bekas tembakan yang kemungkinan berasal dari kapal sekutu.<ref>[http://www.tempo.co/read/news/2014/12/11/078627857/TNI-AL-Temukan-Bangkai-Kapal-Selam-Jerman Tempo: TNI-AL Temukan Bangkai Kapal Selam Jerman]</ref> [[Duta Besar]] [[Jerman]] untuk Indonesia kemudian meminta kepada pemerintah untuk mempertahankan kapal tersebut tetap berada ditempatnya dan dijadikan obyek [[observasi]] penelitian.<ref>[http://www.tempo.co/read/news/2014/12/11/078627871/Kedutaan-Minta-Bangkai-Kapal-Selam-Jerman-Dirawat Tempo: Kedutaan Minta Bangkai Kapal Selam Jerman Dirawat]</ref>
 
== Catatan kaki ==
{{reflist}}