Radiasi termal: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
EmausBot (bicara | kontrib)
k Bot: Migrasi 33 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q192593
Rachmat-bot (bicara | kontrib)
k cosmetic changes
Baris 1:
'''Radiasi termal''' adalah [[radiasi elektromagnetik]] yang dipancarkan oleh permukaan sebuah benda semata-mata berdasarkan [[temperatur]]nya.
 
[[Frekuensi]] [[gelombang]] yang dipancarkan radiasi termal mengikuti sebuah distribusi probabilitas yang bergantung hanya pada temperatur. Untuk sebuah [[benda hitam]] sempurna distribusi ini dinyatakan oleh [[hukum radiasi Planck]]. [[Hukum Wien]] menyatakan frekuensi paling mungkin dari radiasi yang dipancarkan, dan [[hukum Stefan-Boltzmann]] menyatakan intensitas panasnya.
 
{{fisika-stub}}
 
[[Kategori:Termodinamika]]
 
 
{{fisika-stub}}