Akar lanar: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Adi.akbartauhidin (bicara | kontrib)
+
JThorneBOT (bicara | kontrib)
k clean up, replaced: Eudicots → Eudikotil, Angiosperms → Angiospermae
Baris 3:
|image = Ipomoea_mauritiana_Johannes_Scharf.jpg
|regnum = [[Plantae]]
|unranked_divisio = [[AngiospermsAngiospermae]]
|unranked_classis = [[EudicotsEudikotil]]
|unranked_ordo = [[Asterids]]
|ordo = [[Solanales]]
Baris 20:
 
== Deskripsi ==
Akar lanar merupakan suatu [[tanaman tahunan]] yang merambat, dapat mencapai 3-6 [[meter|m]]. Ia berbentuk bulat, berrongga, hijau, dan membelit.<ref name=Sastravlsm/><ref name=vlsmSastra/> [[Daun]]nya berjenis tunggal, bersulur, berseling, berrongga, panjang 3-10 [[cm]], berwarna hijau muda, berbentuk bulat ataupun [[jantung]], berjumlah ganjil, ujungnya runcing, dengan pangkal tumpul, berukuran 6-20 6–20&nbsp;cm × 5-18 5–18&nbsp;cm, pertulangannya menyirip dan menjari. Permukaannya licin dan berwarna hijau. Bunganya berwarna ungu, majemuk, terkumpul dalam [[malai]], berumah satu, kelopaknya terlepas, ujungnya runcing dengan bagian tengah berwarna lebih gelap.<ref name=Sastra/>
 
== Referensi ==
{{reflist}}
 
{{tumbuhan-stub}}
 
[[Kategori:Flora Indonesia]]
[[Kategori:Tumbuhan obat]]
 
 
{{tumbuhan-stub}}