Kicuit batu: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Rachmat-bot (bicara | kontrib)
k Robot: Perubahan kosmetika
Baris 15:
| synonyms = ''Motacilla melanope''<br/>''Calobates melanope''
}}
'''Kicuit batu''' (''Motacilla cinerea'') adalah anggota kecil dari famili [[kicuit]], [[Motacillidae]]. [[Spesies]] ini kelihatan sama dengan [[Kicuit kuning]], tetapi ada warna kuning yang dibatasi pada [[tenggorokan]] sampai [[kloaka]]. Jantan saat perkembangbiakan memiliki tenggorokan hitam. Spesies ini terdistribusi luas, dengan beberapa populasi yang berkembangbiak di [[Eropa]] dan [[Asia]], serta bermigrasi ke wilayah [[tropis]] di [[Asia]] dan [[Afrika]]. Mereka biasanya terlihat di [[tanah]] be[[rawa]] terbuka atau [[padang rumput]] yang mana mereka berjalan sendiri-sendiri atau berpasangan di tanah, menangkap [[serangga]] yang mengganggu. Seperti kicuit lainnya, mereka sering menggoyangkan [[ekor]]nya dan terbang rendah dengan gerakan mengombak dan mereka memiliki panggilan yang tajam yang sering terdengar saat terbang.
 
== Ciri - ciri ==
Baris 48:
{{Commonscat|Motacilla cinerea}}
{{Wikispecies|Motacilla cinerea}}
* [http://ibc.lynxeds.com/species/grey-wagtail-motacilla-cinerea Grey Wagtail videos, photos & sounds]
* [http://www.madeirabirds.com/grey_wagtail Grey Wagtail (''schmitzi'')]
* [http://www.ibercajalav.net/img/318_GreyWagtailMcinerea.pdf Ageing and sexing (PDF) by Javier Blasco-Zumeta]
 
{{burung-stub}}
[[Kategori:Fauna]]
 
[[Kategori:Fauna]]
[[Kategori:Motacilla]]
[[Kategori:Burung Eropa]]