Tanggul: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Huftthmm (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
RXerself (bicara | kontrib)
k →‎Tanggul buatan: +kat +templat
 
Baris 10:
 
Tanggul pertama kali dibangun di peradaban [[sungai Indus]], ([[Pakistan]] dan [[India]] utara sekitar 2600 SM) sebagai harapan kehidupan agraris orang-orang Harappa. Tanggul juga dibangun lebih dari 3000 tahun yang lalu di [[Mesir]] kuno, di mana sistem tanggul dibangun sepanjang 966 km di ambang kiri sungai Nil, membentang dari [[bendungan]] [[Aswan]] sampai delta [[Nil]] di pesisir [[Laut Tengah]]. Peradaban [[Mesopotamia]] dan [[Tiongkok Kuno]] juga membangun sistem tanggul raksasa.
 
{{Bentang lahan dan bentuk lahan}}
 
[[Kategori:Bentuk lahan antropogenik]]