Kelahiran kembali (Buddhisme): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k →‎Referensi: +perbaiki, +rapikan, replaced: Refrensi → Referensi using AWB
Rachmat-bot (bicara | kontrib)
k tidy up, replaced: dimana → di mana (2)
Baris 8:
 
* [[Anatta]], segala sesuatu adalah tanpa adanya “roh”/”jiwa”/batin yang kekal.
 
* [[Anicca]], segala sesuatu yang terbentuk dari gabungan beberapa unsur adalah tidak kekal.
 
* [[Dukkha]], segala sesuatu yang tidak kekal membawa penderitaan.
 
Sedangkan pada [[Reinkarnasi]] yaitu Jasmani mengalami kehancuran, tetapi “jiwa”/batin tidak mengalami kehancuran/perubahan. Kemudian “jiwa” “mencari” dan menempatkan jasmani yang baru
 
Reinkarnasi adalah suatu proses kelahiran kembali dimanadi mana batin/”jiwa” yang lama meninggalkan jasmani yang sudah lapuk
dan mencari jasmani baru. Jika diumpamakan seperti kita mengganti baju, dimanadi mana tubuh kita adalah “jiwa/batin kita, dan baju sebagai jasmani kita. Setelah baju (jasmani) usang, maka diganti dengan yang baru.Jadi disini hanya batin/”jiwa” yang dikatakan kekal.
 
Konsep Reinkarnasi ini di anut oleh agama Hindu seperti yang dijelaskan dalam salah satu kitab suci agama Hindu yaitu [[Bhagavad Gita]].