Black Hawk Down (film): Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Wagino Bot (bicara | kontrib) k →top: minor cosmetic change |
Rachmat-bot (bicara | kontrib) k cosmetic changes |
||
Baris 19:
budget = $92 juta|
}}
'''Black Hawk Down''' merupakan sebuah [[film laga]] [[Amerika Serikat]] yang dirilis pada tahun [[2001]]. Film yang disutradarai oleh [[Ridley Scott]] ini pemainnya antara lain adalah [[Josh Hartnett]], [[Ewan McGregor]], [[Tom Hardy]], [[Tom Sizemore]], dan masih banyak lagi.
Film ini bercerita tentang kota [[Mogadishu]], [[Somalia]], yang hancur akibat peperangan antar suku bertahun-tahun. Mohammed Farrah Aidid, seorang pemimpin suku terkuat yang memegang aturan kota Mogadishu. Pada suatu hari Milisi Aidid menyergap 25 pasukan [[Pakistan]] lalu membantainya. Setelah itu mereka mengincar personel [[Amerika]]. Mereka menghalangi kiriman makanan dari asing, kelaparan adalah senjata bagi mereka. Tanggal rilis film ini adalah 28 Desember 2001.
Baris 63:
* [http://archive.is/20121216160022/http://www.voicenet.com/~lpadilla/blackhawk.html Medal of Honor Recipients on Film]
* [http://www.rottentomatoes.com/m/black_hawk_down/ Rotten Tomatoes link]
{{film-stub|Amerika Serikat}}▼
[[Kategori:Film Amerika Serikat tahun 2001]]
Baris 71 ⟶ 69:
[[Kategori:Film berbahasa Somali]]
[[Kategori:Film Columbia Pictures]]
▲{{film-stub|Amerika Serikat}}
|