Lobster berbulu: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Wagino Bot (bicara | kontrib) k →Etimologi: minor cosmetic change |
k Robot: Perubahan kosmetika |
||
Baris 23:
Temuan crustacea baru itu dijelaskan dalam journal Museum Sejarah Alam Nasional Paris edisi Selasa (7/3). Kepiting berbulu ini berwarna putih dan panjangnya sekitar 15 centimeter atau sebesar piring salad.
== Etimologi ==
Nama kiwa hirusta diambil dari kata {{lang|la|Hirsuta}} dalam [[bahasa Latin]] yang berarti rambut, dan kata kiwa diambil dari mitologi [[Polinesia]] yang berarti dewi kerang, meskipun dalam mitologi [[Maori]] kiwa berarti penjaga.<ref>{{cite book|author = [[Elsdon Best]]|title = The Maori - Volume 1|chapter = IV. Cosmogony and Anthropogeny|pages = 89–105|chapterurl = http://www.nzetc.org/tm/scholarly/tei-Bes01Maor-t1-body-d4.html|year=1924}}</ref>
== Karakteristik ==
Karakteristik menakjubkan yang membuat heran para peneliti adalah bulu-bulu halus yang menutupi capitnya. Temuan ini merupakan hadiah berharga dalam ekspedisi penyelaman yang diorganisir oleh Robert Vrijenhoek dari Monterey Bay Aquarium Research Institute di California.
== Lihat pula ==
* [[Kepiting]]
* [[Lobster]]
== Catatan kaki ==
{{reflist}}
{{Wikispecies}}
[[Kategori:Fauna]]
|