'''SMA Negeri 31 Jakarta''' merupakan salah satu [[Sekolahsekolah Menengahmenengah Atasatas negeri]] Negeri unggulan{{fact}} yang ada di [[Provinsi]] [[DKI Jakarta]], [[Indonesia]]. Sama dengan SMA pada umumnya di [[Indonesia]] masa [[pendidikan]] [[sekolah]] di SMA Negeri 31 Jakarta ditempuh dalam waktu tiga tahun pelajaran, mulai dari Kelas X sampai Kelas XII. Didirikan pada tahun [[1978]]. SMA Negeri 31 Jakarta juga merupakan 1 dari 10 Sekolah di Indonesia yang bekerja sama dengan Pemerintah [[Jerman]] melalui [[Goethe-Institut]] dalam Proyek ''Schulen: Partner der Zukunft'' atau Sekolah: Mitra Menuju Masa Depan. Dengan proyek ini dua orang siswa SMA Negeri 31 Jakarta akan dikirim setiap tahunnya ke [[Negara Jerman]] untuk mengikuti [[Winterkurs]] atau [[Sommerkurs]] di kota-kota di Jerman selama 3 minggu.
Pada tahun [[2007]], sekolah ini menggunakan [[Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan]] sebelumnya dengan KBK. Pada tahun [[2013]], sekolah ini menggunakan [[Kurikulum 2013]].