Food, Inc.: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Penggantian teks otomatis (-{{official| +{{resmi|) |
Rescuing 5 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8 |
||
Baris 21:
''''' Food, Inc''''' ([[Bahasa Indonesia|BI]]:badan gabungan pangan) adalah sebuah [[film dokumenter]] tahun [[2008]] dari [[Amerika Serikat]] yang disutradarai oleh sutradara pemenang ''[[Emmy Award]]'' [[Robert Kenner]].<ref name="Severson">[http://www.nytimes.com/2009/06/07/movies/07seve.html Severson, Kim. "Eat, Drink, Think, Change."] ''[[The New York Times]].'' 3 Juni 2009.</ref>
Film ini memeriksa produksi pangan [[agrikultur]] berskala besar di [[Amerika Serikat]], dan menyimpulkan bahwa [[daging]] dan [[sayur-sayuran]] yang dihasilkan oleh perusahaan ekonomi tersebut memiliki banyak "''biaya tersembunyi''", tidak sehat, dan membahayakan lingkungan. Film ini menampilkan [[Michael Pollan]] dan [[Eric Schlosser]] sebagai [[narator]], dua [[kritikus]] berat dari [[industri pertanian|pertanian ala pabrik]].<ref name="Biancolli">[http://www.sfgate.com/cgi-bin/article.cgi?f=/c/a/2009/06/12/MVE1184DN6.DTL Biancolli, Amy. "Review: 'Food, Inc.' Not for the Squeamish."] ''[[San Francisco Chronicle]].'' 12 Juni 2009.</ref><ref name="Chesterman">[http://www.montrealgazette.com/entertainment/movie-guide/film+that+will+make+think+before/1715524/story.html Chesterman, Lesley. "A Film That Will Make You Think Before You Eat."] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20090623053733/http://www.montrealgazette.com/entertainment/movie-guide/film+that+will+make+think+before/1715524/story.html |date=2009-06-23 }} ''[[The Gazette (Montreal)|Montreal Gazette]].'' 20 Juni 2009.</ref>
Film dokumenter ini menghasilkan kontroversi yang luas di mana sangat dikritik oleh perusahaan-perusahaan besar Amerika Serikat yang terlibat dalam industri produksi pangan.<ref name="Severson" />
Baris 30:
== Produksi ==
[[Michael Pollan]] adalah konsultan film ini yang juga muncul dalam film, [[Eric Schlosser]] membantu produksi dan juga muncul dalam film, dan ''[[Participant Media]]'' (yang juga memproduksi film dokumenter [[Al Gore]], ''[[An Inconvenient Truth]] '' tahun [[2006]]) adalah rumah produksi film ini.<ref name="Severson" /> Film ini memakan waktu tiga tahun dalam pembuatannya.<ref name="Simmons">[http://www.thisisbrandx.com/2009/06/what-really-goes-into-the-bag-behind-the-movie-food-inc.html Simmons, Krista. "What Really Goes Into the Bag: Behind the Movie 'Food, Inc.'."] ''[[Los Angeles Times]].'' 7 Juni 2009.</ref> Namun ada beberapa perbedaan informasi tentang berapa lama film ini diproduksi, karena dalam wawancara lain, sutradara Robert Kenner menyebutkan bahwa film ini membutuhkan waktu enam tahun.<ref>[http://www.sfexaminer.com/entertainment/The-right-to-know-about-what-we-eat-47882602.html Math, Mara. "The Right to Know About What We Eat."] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20090616091910/http://www.sfexaminer.com/entertainment/The-right-to-know-about-what-we-eat-47882602.html |date=2009-06-16 }} ''[[San Francisco Examiner]].'' 11 Juni 2009.</ref>
Sutradara Robert Kenner mengklaim bahwa ia menghabiskan sejumlah besar [[anggaran]] film ini untuk biaya [[hukum]], berusaha melindungi dirinya dari tuntutan hukum perusahaan-perusahaan industri makanan, pestisida, pupuk, dan perusahaan-perusahaan lainnya yang dikritik dalam film ini.<ref name="Simmons" />
Baris 45:
Film ini telah menghasilkan [[kontroversi]] setelah dipertontonkan.<ref name="Severson" /><ref name="Troubling" /> Para produser film ini juga telah mengundang adanya tanggapan maupun bantahan dari perwakilan ''[[Monsanto Company]]'', ''[[Tyson Foods]]'', ''[[Smithfield Foods]]'', ''[[Perdue Farms]]'', dan perusahaan lain, tapi semuanya menolak undangan tersebut.<ref name="Deardorff">[http://featuresblogs.chicagotribune.com/features_julieshealthclub/2009/06/food-inc-a-look-inside-industrial-factory-farming.html Deardorff, Julie. "Food, Inc.: How Factory Farming Affects You."] ''[[Chicago Tribune]].'' 12 Juni 2009.</ref><ref name="Reuters">[http://www.reuters.com/article/filmNews/idUSTRE5586OK20090609 Kearney, Christine. "Film Aims to Expose Dangers in U.S. Food Industry."] ''[[Reuters]].'' 9 Juni 2009.</ref><ref name="Gustin">[http://www.stltoday.com/stltoday/news/stories.nsf/stlouiscitycounty/story/D04660963096AA2E862575E2000ACA4B?OpenDocument Gustin, Georgina. "'Food, Inc.' Chews Up Monsanto, Agribusiness Cousins."] ''[[St. Louis Post-Dispatch]].'' 26 Juni 2009.</ref>
Monsanto mengatakan bahwa mereka mengundang para produser film ini dalam sebuah pameran dagang produsen makanan,<ref name="Ruiz">[
[[Waralaba]] [[restoran]] [[makanan cepat saji]] [[Chipotle Mexican Grill|Chipotle]] menanggapi film dokumenter ini pada [[Juli 2009]] dengan menawarkan pemutaran gratis film ini di berbagai lokasi di Amerika Serikat dan menyatakan bahwa mereka melakukan hal yang berbeda dengan yang disebutkan dalam film ini, dengan harapan para pelanggannya akan menghargai setelah melihat ''Food, Inc'' <ref>{{ cite website |title=Free Food – Food, Inc., That Is |url=http://www.zagat.com/Blog/Detail.aspx?SCID=42&BLGID=22106 |work=Zagat.com |date-July 9, 2009 }}</ref>
Baris 52:
== Penerimaan ==
Film ini secara [[kolektif]] telah mendapatkan nilai tinggi dari para kritikus film, dengan nilai gabungan sebesar 97% dalam situs agregat ''[[Rotten Tomatoes]]'' <ref>[http://www.rottentomatoes.com/m/food_inc/ "Food, Inc. (2009)" RottenTomatoes.com No date.] Diakses 19 November 2009.</ref>, dan 80/100 dalam ''[[Metacritic]]'' <ref>[http://www.metacritic.com/film/titles/foodinc?q=food%20inc "Food, Inc." Metacritic.com No date.] Diakses 19 November 2009.</ref>. ''The Staten Island Advance'' menyebut film dokumenter ini sebagai "sangat bagus" dan "serius", menyimpulkan bahwa "Dokumenter bekerja ketika mereka menerangi, ketika mereka mengubah cara kita berpikir, yang menjadikan ''Food, Inc'' sebuah kesuksesan penuh dan film yang harus-lihat." <ref>[http://www.silive.com/entertainment/tvfilm/index.ssf/2009/06/food_inc_moon_top_this_weeks_a.html Hill, Todd. "'Food, Inc.,' 'Moon' Top This Week's Alternatives to Mainstream Movies."] ''[[Staten Island Advance]].'' 12 Juni 2009.</ref> Surat kabar ''[[Toronto Sun]]'' menyebutnya "mengerikan" dan "memukau dengan jujur".<ref name="Braun" /> Surat kabar ''[[San Francisco Examiner]]'' juga sama-sama positif, menyebut film ini "bergaya visual" dan "Salah satu film paling penting tahun ini..." <ref name="Drake">
''The San Francisco Chronicle'', sambil menulis bahwa film ini memiliki "bakat dramatis", menyimpulkan: "... film ini melontarkan kritikan satu per satu, membuat kasusnya dengan kekuatan metodis dan tanpa henti mencoba meradikalisasi atau paling tidak membangkitkan rakyat yang tertidur." <ref name="Biancolli" /> Tinjauan lainnya tidak selalu positif, seorang komentator di majalah ''[[Forbes]]'' menyebut film ini menarik namun tidak lengkap. Resensi tersebut menulis bahwa film ini "gagal menjawab bagaimana kita bisa memberi makan negara atau dunia" dengan model pertanian berkelanjutan yang dianjurkan oleh pembuat film, dan gagal untuk mengatasi masalah-masalah kritis biaya dan akses pangan.<ref name="Ruiz" /> ''[[The Washington Times]]'' mengatakan film ini sebagai "tidak berdaya" karena hanya sedikit [[eksekutif]] perusahaan yang berharap untuk diwawancarai oleh pembuat dokumenter, meskipun setuju bahwa film ini berusaha untuk menuju keseimbangan.<ref>[http://washingtontimes.com/news/2009/jun/19/edge-moore-worry-haunts-cinema/ Bunch, Sonny. "Moore Worry Haunts Cinema."] ''[[The Washington Times]].'' 19 Juni 2009.</ref>
|