Boys Like Girls: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Robot: Mengubah templat: Official
k Bot: Penggantian teks otomatis (-karir +karier)
Baris 34:
Pada tahun 2007, mereka memulai dengan sebuah tour tunggal dibantu [[Self Against City]], setelah mereka bergabung dengan [[Cobra Starship]] mendukung tour ''cartel'' selama dua bulan hingga bulan Februari. Selain itu mereka juga merilis singel kedua mereka, "[[The Great Escape]]" <small>(mencapai posisi #9 pada chart Pop 100)</small>, tampil dalam acara [[Jimmy Kimmel Live]] pada 22 Februari 2007, dan kemudian berhasil memasuki chart Billboard 200 untuk pertama kali pada bulan April 2007. Boys Like Girls juga memainkan konser internasional mereka yang pertama pada leg [[Kanada]] dari tour Amerika Utara bersama [[Hellogoodbye]] dan dalam festival di Inggris "Give It A Name" pada tahun 2007.
 
Pada pertengaha tahun 2007, mereka tampil dalam [[Vans Warped Tour]] untuk pertama kalinya. Pada tanggal 31 Juli 2007, mereka meraih posisi pertama pada acara [[MTV]] [[Total Request Live]]. Pada bulan berikutnya, tanggal 20 Agustus 2007, Martin Johnson dan Paul DiGiovanni bermain dalam acara rahasia di stasiun radio The Buzz 105.1 FM. Mereka mengumumkan bahwa mereka akan tampil dalam 5 pertunjukan di Jepang dan bagaimana [[Good Charlotte]] sangat membantu karirkarier mereka. Pada bulan September 2007, Boys Like Girls merilis sebuah set akustik tiga lagu untuk AOL's Sessions Under Cover melalui [[iTunes Store]], berisi lagu "The Great Escape", "Thunder" dan ''cover'' "Let Go" karya Frou Frou. Pada tanggal 4 Desember 2007, mereka tampil dalam sebuah konser bersama Good Charlotte, dengan aksi pembuka NLT, untuk acara stasiun radio New Orleans B97, "The Night B97 Stole Christmas", di New Orleans House of Blues yang terletak di French Quarter.
 
Boys Like Girls tampil pada [[Slam Dunk Festival]] dalam panggung Glamour Kills di Leeds pada Minggu 25 Mei 2008. Dalam acara tersebut, mereka berbagi panggung denga, [[Cute Is What We Aim For]], [[Kids In Glass Houses]], [[Valencia (grup musik)|Valencia]], [[We The Kings]], [[You Me At Six]] dan [[The Red Jumpsuit Apparatus]]. Boys Like Grils juga menjadi aksi paembuka bagi [[Avril Lavigne]] dalam Best Damn Tour di mayoritas konser di Amerika Utara pada tahun 2005.