Protokol (komputer): Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
k Penyelarasan kata sambung dan lainnya sesuai Ejaan Bahasa Indonesia (EBI). |
||
Baris 1:
'''Protokol''' dalam ilmu komputer berarti seperangkat
Agar komputer satu dan komputer lain dapat mempertukarkan informasi, harus sudah ada persetujuan sebelumnya
Protokol penting karena tanpa protokol, sebuah komputer yang sedang mengirimkan data bisa jadi mengirimkan data tersebut dalam paket 8-bit sementara komputer yang menerimanya mengharapkan paket 16-bit. <ref name="B"/> Protokol-protokol diciptakan dan disepakati secara internasional oleh organisasi-organisasi industri
Protokol dapat diterapkan pada [[perangkat keras]], [[perangkat lunak]], atau kombinasi dari keduanya. Pada tingkatan yang terendah, protokol mendefinisikan koneksi perangkat keras.
<!--
|