Yu Gwan-sun: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
|||
Baris 10:
}}
'''Yu Gwan-sun''' (1902-1920) adalah tokoh pejuang [[kemerdekaan Korea]] pada masa [[Penjajahan Jepang di Korea|Penjajahan Jepang]].<ref name="ryu-korea.net">{{en}}[http://www.korea.net/NewsFocus/Culture/view?articleId=129568 Korea via stamps: patriotic girl Ryu Gwan-sun], ''korea.net'', 16-06-2016</ref><ref name="ryu-kbsworld.co.kr">{{en}}[http://world.kbs.co.kr/english/archive/program/program_koreanstory.htm?no=37522 Yu Gwan-sun, the Indefatigable Independence Fighter], ''world.kbs.co.kr'', 16-06-2016</ref><ref name="ryu-soul">{{en}}[https://redflag.org.au/article/yu-kwan-sun-soul-korea Yu Kwan-Sun, the soul of Korea], ''redflag.org.au'', 16-06-2016</ref>
== Masa kecil dan pendidikan awal ==
Baris 17:
== Aktivitas-aktivitas demonstrasi pada masa penjajahan Jepang ==
Pada tanggal 22 Januari tahun 1919, [[Kaisar Gojong dari Han Raya|Kaisar Gojong]] tiba-tiba wafat. Rakyat Korea berduka-cita, menganggap kematian sang raja karena diracuni oleh Jepang. Rakyat diam-diam membentuk organisasi-organsisasi bawah tanah dan memulai rencana untuk mendeklarasikan kemerdekaan. Mereka menyusun deklarasi dan menyebarkan salinannya ke seluruh negeri serta ke organsisasi pejuang kemerdekaan di Jepang dan Tiongkok. Tepat pada tanggal 1 Maret 1919, massa berkumpul di pusat kota Seoul mendengarkan 33 orang tokoh membacakan Deklarasi Kemerdekaan Korea.
== Demonstrasi di Cheonan dan akhir hayat ==
Baris 25:
== Pranala luar ==
*{{en}}[http://www.arirang.co.kr/News/News_View.asp?nseq=113166 Martir 18 tahun, Yu Gwan-sun]
== Referensi ==
|