Laut Sulawesi: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Penggantian teks otomatis (-==Lihat juga== +==Lihat pula==) |
k Robot: Cosmetic changes |
||
Baris 1:
[[
'''Laut Sulawesi''' di barat [[Samudra Pasifik]] dibatasi oleh [[Kepulauan Sulu]], [[Laut Sulu]], dan [[Pulau Mindanao]], [[Filipina]], di utara, di timur oleh rantai [[Kepulauan Sangihe]], di selatan oleh [[Sulawesi]], dan di barat oleh [[Kalimantan]], [[Indonesia]] . Laut ini berbentuk basin besar, dan kedalamnya mencapai 6.200 m.
Laut Sulawesi merupakan potongan [[kolam samudera]] kuno yang terbentuk 42 juta tahun yang lalu di lingkungan yang jauh dari massa daratan apapun. Dari 20 juta tahun yang lalu, gerakan mengeras telah mendorong kolam laut ini cukup dekat ke [[gunung api]] [[Indonesia]] dan Filipina untuk menerima runtuhan vulkanik. Dari 10 juta tahun yang lalu Laut Sulawesi dibanjiri dengan jatuhan benua, termasuk [[batu bara]], yang jatuh dari pegunungan muda yang baru berkembang di Kalimantan dan basin itu telah bergabung dengan Eurasia.
Baris 11:
== Kehidupan bahari ==
Laut Sulawesi merupakan tempat bagi banyak spesies ikan dan makhluk bawah air. Latar tropis dan air terang yang hangat memungkinkan sebagai tempat hidup sekitar 580 dari 793 spesies [[koral]] pembangun karang dunia, yang tumbuh sebagai salah satu tempat yang kaya akan terumbu karang di dunia, dan susunan kehidupan bawah laut yang mengesankan, termasuk [[ikan paus]] dan [[lumba-lumba]], [[kura-kura laut]], [[ikan pari]], [[ikan pari elang]], [[barakuda]], [[marlin]] serta spesies karang
Di samping melimpahnya penangkapan ikan di Laut Sulawesi, laut ini juga menghasilkan produk seperti ''sea tang''.
Baris 18:
Sebuah jalur transportasi penting untuk perdagangan, merupakan tempat populer bagi [[penyelaman]] dasar laut dan pesiar samudra yang mewah.
== Lihat pula ==
*[[Teluk Davao]]
*[[Teluk Moro]]
Baris 28:
{{coor title dms|3|34|23|N|121|57|44|E|type:waterbody}}
[[
[[
[[bg:Море Сулавеси]]
|