Mau mesir: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Robot: Perubahan kosmetika |
k Bot: Perubahan kosmetika |
||
Baris 13:
'''Egyptian Mau''' adalah salah satu [[ras kucing]] tertua yang pernah ada dan merupakan kucing ras alami.<ref name=kucingkita>[http://www.kucingkita.com/ras-kucing/egyptian-mau Egyptian Mau]. ''kucingkita.com''. Diakses 15 Mei 2013</ref> Ciri khas Egyptian Mau adalah, memiliki bulu dan kulit yang bercorak [[macan tutul|tutul]].<ref name=kucinggue>[http://kucinggue.blogspot.com/2012/12/mengenal-kucing-egyptian-mau.html Mengenal Kucing Egyptian Mau] (21 Desember 2012). Diakses 15 Mei 2013</ref> Ras ini dikenal sebagai [[kucing domestik]] yang dapat lari dengan cepat sekali, yaitu dengan kecepatan 36 mph (58 km/jam). Sedangkan, ras lain yang juga dapat berlari cepat adalah ras [[American Shorthair]], yaitu dengan kecepatan 31 mph (50 km/jam).<ref name=kucingkita/>
Egyptian Mau merupakan kucing yang langka. Pada tahun 2006, jumlahnya yang terdaftar dalam ''[[Cat Fanciers' Association]]'' (CFA) hanya sekitar 6.741 ekor. Organisasi EMRO (''[[Egyptian Mau Rescue Organization]]'') juga telah membentuk tugas yang bertujuan untuk menjaga kestabilan populasi Egyptian Mau.<ref name=kucinggue/>
== Sejarah ==
|