Judo: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Penggantian teks otomatis (-bulutangkis +bulu tangkis)
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (- tapi + tetapi)
Baris 31:
Jigoro Kano menambahkan gayanya sendiri pada banyak cabang jujutsu yang ia pelajari pada masa itu (termasuk ''Tenjinshiyo'' dan ''Kito''). Pada tahun 1882 ia mendirikan sebuah [[dojo]] di Tokyo yang ia sebut ''Kodokan Judo''. Dojo pertama ini didirikan di kuil ''Eisho ji'', dengan jumlah murid sembilan orang.
 
Tujuan utama jujutsu adalah penguasaan teknik menyerang dan bertahan. Kano mengadaptasi tujuan ini, tapitetapi lebih mengutamakan sistem pengajaran dan pembelajaran. Ia mengembangkan tiga target spesifik untuk judo: latihan fisik, pengembangan mental / roh, dan kompetisi di pertandingan-pertandingan.
 
=== Perbedaan Judo dan Jujutsu ===