Front Aksi Mahasiswa Peduli Rakyat: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Robot: Cosmetic changes |
k ~stub |
||
Baris 1:
'''FAMPERA''' atau '''Front Aksi Mahasiswa Peduli Rakyat''' merupakan komite aksi dari [[Persatuan Perjuangan Pemuda Yogyakarta]] (PPPY/P3Y). Komite aksi ini yang mempelopori "Gerakan Rakyat Yogyakarta" pada [[20 Mei]] [[1998]], sehari sebelum [[Soeharto]] lengser, di alun-alun utara [[Kota Yogyakarta|Yogyakarta]]. "Gerakan Rakyat Yogyakarta" ini kemudian oleh media dan umum disebut sebagai "pisowanan agung 1998" melibatkan ratusan ribu rakyat bersatu dalam sebuah aksi massa yang sangat damai. FAMPERA kemudian dibubarkan dan Persatuan Perjuangan Pemuda Yogyakarta tetap hidup dan bersama dengan organ-organ dari daerah lain mempelopori terbentuknya sebuah organisasi pergerakan kepemudaan nasional yang setia pada perjuangan rakyat dalam aras [[nasionalisme|nasional]], [[demokrasi]], kerakyatan.
{{organisasi-stub}}
[[Kategori:Organisasi mahasiswa di Indonesia]]
|