Naralapor: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Bobby Prabawa (bicara | kontrib)
k memperbaiki kata ke pada, menjadi kepada, karena tulisan tersebut tidak dipisah.
Baris 1:
'''Reporter''' adalah salah satu jenis jabatan [[wartawan|kewartawanan]] yang bertugas melakukan [[peliputan berita]] (''news gathering'') di lapangan dan melaporkannya ke padakepada publik, baik dalam bentuk tulisan untuk media cetak atau dalam situs berita di [[internet]], atau pun secara lisan, bila laporannya disampaikan melalui media elektronik [[radio]] atau [[televisi]]. Hasil kerja reporter, baik merupakan naskah tulisan ataupun lisan, umumnya harus melalui penyuntingan [[redaktur]] atau [[produser]] [[berita]] sebelum bisa disiarkan kepada publik
 
Istilah ''reporter'' sering disalahartikan dengan ''[[wartawan]]'' dan jurnalis. '''Wartawan''' adalah sejenis [[jurnalis]] yang mengadakan [[riset]] dan menampilkan informasi dalam jenis [[media massa]] tertentu.