Karimunjawa: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Dikembalikan ke revisi 11763538 oleh 114.4.83.249 (bicara). |
k Perubahan kosmetik tanda baca |
||
Baris 41:
Pada awalnya kawasan Karimunjawa merupakan salah satu kawasan Cagar Alam Laut di Indonesia, dengan berkembangnya waktu Kepulauan Karimunjawa di putuskan menjadi Taman Nasional Karimunjawa dan sekarang ini menjadi salah satu tujuan wisatawan lokal maupun manca negara untuk berwisata. Berdasarkan legenda, Pulau Karimunjawa di temukan oleh Sunan Muria. Dari puncak Gunung Muria Sunan Muria melihat sebuah pulau yang nampak "kremun-kremun" (Bahasa Jawa). Akhirnya Sunan Muria memerintahkan putranya, Amir Hasan untuk memperdalam ilmu agama ke pulau yang di lihat "kremun-kremun" tersebut sehingga pulau tersebut dinamakan Pulau Karimun.
Keindahan atau pesona Kepulauan Karimunjawa terdapat pada beberapa faktor di antaranya sebagai berikut
*1. Terdapat 27 pulau yang memiliki keunikan sendiri-sendiri dan semua berpasir putih yang membentang sepanjang pesisir pantai
|