Observatorium: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
[[Berkas:Wroclaw-obserwatorium-astronomiczne.jpg|250px|rightka]]
'''Observatorium''' adalah sebuah lokasi dengan perlengkapan yang diletakkan secara permanen agar dapat melihat langit dan peristiwa yang berhubungan dengan angkasa. Menurut sejarah, observatorium bisa sesederhana [[sextant]] (untuk mengukur jarak di antara [[bintang]]) sampai sekompleks [[Stonehenge]] (untuk mengukur [[musim]] lewat posisi [[matahari]] terbit dan terbenam). Observatorium modern biasanya berisi satu atau lebih [[teleskop]] yang terpasang secara permanen yang berada dalam gedung dengan kubah yang berputar atau yang dapat dilepaskan. Dalam dua dasawarsa terakhir, banyak [[observatorium luar angkasa]] sudah diluncurkan, memperkenalkan penggunaan baru istilah ini.