MeeGo: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k WPCleaner v1.41 - Fixed using Wikipedia:ProyekWiki Cek Wikipedia (Spasi dalam kategori - Gambar tanpa keterangan) |
k Bot: Perubahan kosmetika |
||
Baris 1:
{{Infobox OS
| name = MeeGo
| logo = [[
| screenshot = [[
| caption =
| website = {{URL|http://meego.com/}}
Baris 28:
}}
'''MeeGo''' adalah sebuah sistem operasi ''open source'' yang berbasis [[Linux]] dan ditargetkan untuk pasar genggam(''mobile''), biarpun penggunaannya bisa digunakan juga untuk alat elektronik yang lebih besar seperti netbook, tablet, laptop, smartTV, dan lainnya.
MeeGo merupakan proyek kerjasama antara [[Intel]] dan [[Nokia]] dan pertama kali diperkenalkan melalui pameran Mobile World Congress pada bulan Februari 2010. Ide awal dari pembuatan sistem operasi ini adalah dengan menggabungkan sistem operasi terdahulu dari perusahaan Intel yaitu Moblin dan Maemo dari Nokia menjadi suatu sistem operasi baru yang lebih umum.
Baris 35:
== Perangkat keras yang menggunakan MeeGo ==
[[
* Ponsel Pintar
** Pada tanggal 21 Juni 2011, Nokia mengumumkan telepon genggam pertama yang menggunakan sistem operasi MeeGo, yaitu [[Nokia N9]] dan [[Nokia N950]], dan akan dirilis dalam tahun 2011.
*
** Tablet pertama yang dirilis dengan menggunakan sistem operasi MeeGo adalah WeTab yang dibuat oleh Neofonie. Tablet lainnya adalah Iconia M500 dari [[Acer]]<ref name="Acer Inconia M500">[http://www.engadget.com/2011/06/01/acer-unveils-meego-tablet-running-on-intel-atom-cpu/ Acer Inconia M500]</ref>
* Laptop
** Laptop yang menggunakan sistem operasi MeeGo adalah [[Asus]] Eee PC X101<ref name="Asus Eee PC X101"> [http://www.asus.com/Eee/Eee_PC/Eee_PC_X101 Asus Eee PC X101]</ref> dan [[Samsung N100]]<ref name="Samsung N100">[http://www.thinkdigit.com/Laptops-PCs/Samsung-launches-101-inch-MeeGo-based-N100-netbook-at_7215.html Samsung N100]</ref>
== Referensi ==
|